Hotel Neo Malioboro by ASTON

Staf di properti ini mengikuti tes COVID-19 secara teratur.
8,7
/10
Mengesankan
12.295 ulasan

Kesan Menginap Tamu Lain

Keramahan Staff (415)
Jarak Ke Pusat Kota (395)
Kamar Tidur (379)
Akses (359)
Rudy G.
10,0
/ 10
Pelayanan sangat ramah dari semua staff-nya membuat rasa nyaman menginap di hotel ini. Selain itu, lokasi yang dekat dengan stasiun dan Malioboro membuat hotel ini cocok buat liburan ataupun perjalanan bisnis. Kamar juga kedap suara sehingga suara kereta api tidak terdengar dari dalam kamar.
D***i
10,0
/ 10
Hotelnya sangat recommended, Akses ke stasiun kereta dekat, bisa jalan kaki untuk jalan-jalan ke Malioboro juga dekat bisa jalan kaki. Untuk pelayanan-nya sangat ramah, hotel-nya bersih, kamarnya dibersihkan setiap hari dan handuknya diganti. Terima kasih
P***U
9,4
/ 10
Hotel yang paling dekat dari Stasiun Tugu dan dekat Malioboro juga, hotel mewah fasilitasnya lengkap, sudah ada hair dryer-nya di kamar mandi, pokoknya pas, keren banget.
Traveler Terverifikasi
10,0
/ 10
Staff hotel sangat ramah dan membantu, ruang tunggu yang sangat nyaman, pokoknya semua pelayanan nya best dan rekomendasi hotel terbaik
D***a
9,7
/ 10
Hotelnya dekat banget dengan Stasiun Tugu, dekat Malioboro dan pusat kuliner. Cari suvenir gampang. Staff-staff termasuk satpamnya juga ramah dan sangat membantu dalam hal rekomendasi tempat-tempat wisata. Menu-menu sarapannya banyak variasi dan rasanya oke.
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jalan Pasar Kembang No 21, Jalan Malioboro, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia, 55271

Fasilitas Utama

Selengkapnya
AC
Restoran
Kolam Renang
Resepsionis 24 Jam
Parkir
Lift
WiFi
Hotel Neo Malioboro yang dapat ditempuh 2 menit dari Stasiun Tugu Yogyakarta ini didesain bergaya kontemporer.Anda dapat menikmati fasilitas Wi-Fi, restoran, kedai kopi, bar, spa, kolam renang, dan kamar berfasilitas lengkap selama menginap di Hotel Neo Malioboro.Destinasi wisata di sekitar hotel adalah Pasar Beringharjo, Museum Benteng Vredeburg, dan landmark Kota Yogyakarta yang terkenal ramai dikunjungi wisatawan.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Kebersihan Terjamin, Menginap Jadi Lebih Nyaman

Nikmati perjalananmu dengan tenang karena kesehatan dan keamananmu terjamin melalui standar protokol berikut.
CleanAccommodation
Akomodasi dengan sertifikat CHSE yang memenuhi protokol kebersihan dari Kemenparekraf.Pelajari selengkapnya
Desinfeksi Secara Berkala
Staf Terlatih untuk Protokol Kesehatan
Pemeriksaan Suhu untuk Staf & Tamu

Info Lokasi di sekitar Hotel Neo Malioboro by ASTON

Jalan Pasar Kembang No 21, Jalan Malioboro, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia, 55271
Temukan Tempat Lainnya
Lobi Hotel Neo Malioboro by ASTON
Bangunan 2 Hotel Neo Malioboro by ASTON

Lebih Lanjut tentang Hotel Neo Malioboro by ASTON

Tentang Hotel Neo Malioboro

Hotel Neo Malioboro adalah pilihan ideal untuk Anda yang mencari penginapan di jantung Kota Yogyakarta. Fasilitas yang bermutu disertai layanan memuaskan, membuat Anda tak perlu mengeluarkan banyak biaya untuk menginap di sini karena harga sewanya terjangkau.

Kenapa harus menginap di Hotel Neo Malioboro

Dengan lokasi strategis di jantung Kota Yogyakarta, hotel ini cocok untuk perjalanan bisnis atau liburan. Anda bisa dengan mudah mengunjungi tempat-tempat menarik di sekitarnya. Opsi kendaraan umum pun sangat beragam, mulai dari bus, taksi, kereta api, hingga transportasi online.

Selain itu, Hotel Neo Malioboro memiliki fasilitas lengkap yang akan membuat Anda betah, mulai dari fasilitas umum seperti area parkir, restoran, dan lift, hingga fasilitas rekreasi seperti kolam renang outdoor, spa, dan layanan pijat.

Hotel Neo Malioboro memilki desain interior yang artistik, khas penginapan di Jogja. Rancangan interior kamar didominasi warna hitam dan putih, sehingga tampak elegan. Furniturnya modern dengan detail etnik di bagian tertentu.

Dengan merogoh kocek mulai dari Rp400.000, Anda sudah bisa merasakan pengalaman menginap di hotel yang artistik di Neo Malioboro.

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Hotel Neo Malioboro

Neo Malioboro menawarkan fasilitas lengkap untuk memenuhi kebutuhan dan kenyamanan tamu. Setiap kamarnya dilengkapi dengan perabotan kekinian, seperti televisi layar datar dengan channel kabel, meja, brankas, dan kulkas. Selain itu, tersedia juga peralatan mandi, shower, dan pengering rambut di dalam setiap kamar mandi.

Selain fasilitas kamar, hotel ini juga menawarkan fasilitas umum seperti kolam renang outdoor, pusat kebugaran dengan peralatan modern, restoran yang menyajikan berbagai masakan internasional dan lokal, serta bar yang menyediakan berbagai minuman.

Parkir luas, layanan antar-jemput ke bandara dan tempat wisata, resepsionis 24 jam, keamanan 24 jam, ruang rapat, dan fasilitas bisnis juga tersedia untuk memenuhi kebutuhan tamu selama menginap.

Di samping itu, terdapat penyimpanan bagasi untuk tamu yang ingin menitipkan barang bawaan. Juga layanan laundry yang siap mencuci dan mengeringkan pakaian dengan cepat.

Lokasi dan Aksesibilitas Hotel Neo Malioboro

Hotel Neo Malioboro berada di jantung Kota Yogyakarta, tepatnya di Jl. Pasar Kembang No.21, Sosromenduran, Gedong Tengen, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Hotel ini mudah diakses dengan berbagai moda transportasi. Bagi yang menggunakan kendaraan pribadi, akses ke hotel sengat mudah karena terletak di jalan utama Kota Yogyakarta. Soal parkir juga tak perlu khawatir karena Neo Malioboro menyediakan area parkir yang luas.

Selain itu, hotel ini juga dapat dicapai melalui transportasi umum. Jika menggunakan bus, Anda bisa turun di terminal Jombor atau terminal Condong Catur yang jaraknya kurang lebih 5 km dari hotel.

Untuk yang menggunakan kereta api, Stasiun Tugu Yogyakarta menjadi pilihan terdekat yang berjarak sekitar 112 meter dari hotel.

Bagi yang datang dari Bandara Internasional Yogyakarta, Neo Malioboro menyediakan layanan antar-jemput bandara dengan biaya tambahan.

Harga dan tipe kamar yang tersedia di Hotel Neo Malioboro by ASTON

Harga kamar di Hotel Neo Malioboro by ASTON bervariasi, mulai dari -* per malam belum temasuk pajak dan harga setelah pajak adalah -*. Namun, harga ini bisa berbeda tergantung pada tipe kamar, waktu pemesanan, dan promosi yang sedang berlaku. Saat ini Hotel Neo Malioboro by ASTON memiliki 154 kamar yang tersedia. Berikut adalah beberapa pilihan tipe kamar di Hotel Neo Malioboro by ASTON yang memenuhi kebutuhan dan preferensi Anda:

Superior Room

Kamar Superior dengan 2 tempat tidur terpisah atau 1 tempat tidur besar adalah pilihan yang nyaman dan terjangkau. Dengan harga mulai dari Rp693.000 per malam, Anda dapat bermalam di kamar berukuran 22 meter persegi yang dilengkapi dengan AC, international TV Channels, alat pembuat kopi/teh, city view, dan kamar mandi dengan shower.

Deluxe Room

Apabila menginginkan kamar yang lebih luas, Anda bisa memesan kamar Deluxe dengan tempat tidur queen. Kamar berukuran 28 meter persegi ini hadir dengan pemandangan kota yang menakjubkan serta fasilitas penunjang lengkap. Sebut saja AC, international TV channels, alat pembuat kopi, minibar, sofa, serta kamar mandi dengan shower dan toiletries lengkap.

Junior Suite Room

Untuk pengalaman menginap yang mewah dan istimewa, kamar Junior Suite dengan tempat tidur queen atau twin adalah pilihan yang sempurna. Dengan ruang yang lebih luas dan ruang tamu terpisah, Anda dapat merasakan kenyamanan dan kemewahan selama menginap.

Kamar seluas 36 meter persegi ini dilengkapi dengan tempat tidur nyaman, sofa, lemari pakaian, AC, international TV channels, alat pembuat kopi, dan minibar. Tak ketinggalan, kamar mandi di kamar tipe ini juga dilengkapi dengan shower dan telephone serta toiletries lengkap.

*Harga tergantung ketersediaan kamar.

Fasilitas Rekreasi dan Kesehatan di Neo Malioboro

Neo Malioboro bukan hanya tempat menginap biasa. Di sini, Anda bisa menikmati berbagai fasilitas rekreasi dan kesehatan, seperti:

Kolam Renang

Kolam renang berukuran panjang dan luas merupakan salah satu fasilitas penunjang di penginapan ini. Terletak di luar ruangan dengan pemandangan deretan gedung pencakar langit.

Pusat Kebugaran

Ketika pagi hari, segarkan tubuh dengan berolahraga di sekitar taman atau pusat kebugaran yang tersedia Neo Malioboro.

Layanan Pijat dan Spa

Sempatkan diri Anda untuk menikmati layanan pijat dan spa di pesanggrahan ini.

Tempat Wisata dekat Neo Malioboro

Kesempurnaan Hotel Neo Malioboro ini layak mendapatkan apresiasi tinggi. Tidak hanya aman, tetapi juga dikelilingi atraksi-atraksi menawan. Berikut adalah beberapa atraksi wisata menarik yang tak jauh dari hotel:

Keraton Ngayogyakarta

Selagi menginap di Neo Malioboro, Anda bisa melipir sejenak untuk menyegarkan pikiran dengan melihat keistimewaan Keraton Ngayogyakarta (satu-satunya kerajaan yang masih mempertahankan tahtanya di Indonesia.)

Untuk memasuki kawasan keraton, Anda harus membayar tiket wisata Rp7.000 per orang. Di keraton, tersedia berbagai pameran, seperti replika masjid, patung raja, pemaisuri, putri kerajaan, punggawa, dan abdi dalem.

Titik Nol Yogyakarta

Bagi Anda yang ingin jalan-jalan di malam hari, dapat berkunjung ke Titik Nol Yogyakarta. Di sana, Anda akan menyaksikan gedung tua berderet dihiasi lampu-lampu indah. Aneka kuliner khas Yogyakarta dijajakan di sekitarnya. Tidak jarang, terlihat gerombolan anak muda yang menunjukkan bakat seni mengagumkan.

Malioboro

Bagi Anda yang mencari ikon belanja dan rekreasi di Kota Gudeg, Malioboro adalah jawabannya. Di sini, Anda bisa membeli beragam batik dan suvenir khas Yogyakarta dengan harga terjangkau.

Tidak jauh dari tempat belanja ini, terdapat Tugu Jogja yang kerap dijadikan tempat berfoto favorit. 

Tempat Kuliner dekat Neo Malioboro

Selain tempat wisata populer, ada banyak tempat kuliner recommended yang tak jauh dari Neo Malioboro. Bagi Anda yang ingin memanjakan lidah dengan aneka hidangan lezat, restoran-restoran berikut bisa Anda coba:

Lumpia Samijaya

Berada sekitar 1,6 km dari Hotel Neo Malioboro, Anda dapat berwisata kuliner ke Lumpia Samijaya yang populer. Di sini, Anda dapat mencicipi aneka lumpia, seperti lumpia isi sayuran, ayam, dan telur puyuh hingga lumpia ayam dengan isian daging ayam dan sayuran.

Gado-Gado Bu Hadi

Tempat makan berikutnya yang tidak jauh dari hotel yaitu Gado-Gado Bu Hadi. Gado-Gado Bu Hadi adalah salah satu kuliner legendaris di Jogja yang jaraknya hanya 4 menit berkendara dari hotel.

Gado-Gado Bu Hadi memiliki cita rasa yang khas terutama pada bumbu kacangnya. Dengan isian sayuran lengkap dan kerupuk udang, gado-gado ini sungguh menggugah selera.

Gudeg Yu Djum

Menginap di Neo Malioboro adalah saat yang tepat untuk mencoba makanan khas Jogja yaitu gudeg. Jika tertarik mencobanya, Anda bisa datang ke Gudeg Yu Djum yang cukup populer di kalangan warga lokal dan wisatawan. Di sana, Anda bisa mencicipi sajian nasi gudeg dengan berbagai pilihan lauk.

Lokasinya di Jl. Dagen No.2C, Sosromenduran, Gedong Tengen, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, sekitar 9 menit berkendara dari hotel.

Tips dan Trik Menginap di Neo Malioboro

Agar Anda dapat menikmati pengalaman menginap terbaik di Neo Malioboro, coba terapkan beberapa tips dan trik berikut:

Maksimalkan Waktu untuk Berwisata

Jogja adalah salah satu primadona untuk urusan pariwisata. Saat hendak menginap di Neo Malioboro, pastikan Anda mencari tahu tempat wisata apa saja yang menarik hati Anda. Jangan sampai ketika tiba di hotel, Anda malah bingung ingin jalan-jalan ke mana.

Cek Promo dan Penawaran Khusus

Untuk mendapatkan harga terbaik, pastikan Anda mengecek promo dan penawaran khusus yang tersedia di Neo Malioboro. Cek juga apakah tersedia kupon atau cashback untuk booking kamar tertentu.

Gunakan Layanan Antar-Jemput

Bagi Anda yang datang dari luar kota, manfaatkan layanan antar-jemput yang disediakan oleh hotel. Ini akan membuat perjalanan Anda menjadi lebih mudah dan nyaman. Jadi, tak perlu repot lagi mencari opsi transportasi umum.

Mengapa Booking Neo Malioboro di Traveloka

Traveloka sering memberikan diskon menarik untuk semua akomodasi di dalamnya, termasuk Neo Malioboro. Dengan booking di Traveloka, Anda pun bisa lebih tenang karena terdapat fitur free cancelation. Fitur tersebut menjamin uang kembali ketika Anda batal berangkat atau ubah jadwal menginap tanpa biaya tambahan.

Semua Fasilitas di Hotel Neo Malioboro by ASTON

Bar, Kafe, dan Lounge Hotel Neo Malioboro by ASTON
Bar, Kafe, dan Lounge
Kolam Renang Hotel Neo Malioboro by ASTON
Kolam Renang
Ruangan Fungsional Hotel Neo Malioboro by ASTON
Ruangan Fungsional
Lobi Hotel Neo Malioboro by ASTON
Lobi
Bangunan Hotel Neo Malioboro by ASTON
Bangunan

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kafe
  • Lift
  • Restoran
  • Layanan kamar
  • Brankas
  • WiFi di area umum

Fasilitas Kamar

  • TV kabel
  • Meja
  • Pengering rambut
  • Brankas kamar
  • Kulkas
  • Pancuran
  • TV

Umum

  • AC
  • Area bebas asap rokok
  • Area merokok

Servis Hotel

  • Laundry
  • Penitipan bagasi
  • Resepsionis 24 jam

Kegiatan Lainnya

  • Kolam renang outdoor
  • Spa

Makanan dan Minuman

  • Bar di kolam renang

Konektivitas

  • Internet Kamar

Jasa Antar Jemput

  • Antar-jemput bandara berbiaya

Fasilitas Bisnis

  • Fasilitas rapat

Fasilitas Terdekat

  • ATM/Bank

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Hotel Neo Malioboro by ASTON

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Kebijakan Usia Minimum

Usia minimum untuk check-in adalah 18 Anak-anak harus didampingi orang dewasa saat check-in.

Sarapan Tambahan

Sarapan tambahan dikenakan biaya IDR 140,000/tamu.
Baca Selengkapnya

Informasi Umum

Fasilitas Populer
AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - sampai 12:00
Kamar yang tersedia di Hotel Neo Malioboro by ASTON
154
Lantai yang tersedia di Hotel Neo Malioboro by ASTON
9
Fasilitas lainnya di Hotel Neo Malioboro by ASTON
Area parkir, Kafe, Layanan kamar, Brankas, WiFi di area umum

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Hotel Neo Malioboro by ASTON

Hotel Neo Malioboro by ASTON bintang berapa?
Hotel Neo Malioboro by ASTON adalah hotel bintang 3 yang berlokasi di Jalan Malioboro, Yogyakarta yang menawarkan berbagai tipe kamar sesuai kebutuhan kamu.
Berapa jumlah kamar yang tersedia di Hotel Neo Malioboro by ASTON?
Ada 154 kamar yang tersedia di Hotel Neo Malioboro by ASTON.
Seberapa dekat Hotel Neo Malioboro by ASTON ke pusat kota?
Hotel Neo Malioboro by ASTON hanya berjarak sekitar 112 m dari pusat kota Yogyakarta.
Fasilitas apa saja yang tersedia di Hotel Neo Malioboro by ASTON?
Hotel Neo Malioboro by ASTON memiliki fasilitas terbaik seperti: AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Hotel Neo Malioboro by ASTON?
Waktu untuk check-in di Hotel Neo Malioboro by ASTON adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00
Lihat Semua

Review dari Tamu Lainnya di Hotel Neo Malioboro by ASTON

8,8
Mengesankan
Dari 11.848 review
Oleh traveler di
Kebersihan

9,0

Kenyamanan Kamar

8,8

Makanan

8,8

Lokasi

9,1

Pelayanan dan Fasilitas

8,9

Yang banyak dibahas tentang Hotel Neo Malioboro by ASTON
Semua
Keramahan Staff (303)
Jarak ke Pusat Kota (284)
Akses (272)
Kamar Tidur (269)
Suasana (252)
Kamar Mandi (249)
Area Hotel (237)
Ukuran Kamar (222)
Lingkungan Sekitar (220)
Variasi (217)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Neo Malioboro by ASTON

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Profile Picture
Lenita O. P.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 20 jam lalu
Sangat dekat dari stasiun kereta 🤗🤗 dan tinggal jalan kaki ke Malioboro..... Sarapannya enak, sedikit saran untuk hotel ini, tolong lakukan sesuatu untuk lalat, beberapa lalat ditemukan terbang di dekat lantai restoran. Jauhkan lalat, terima kasih
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
L***s
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 hari lalu
Cukup bagus untuk holiday keluarga
Apakah review ini membantu?
N***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 3 hari lalu
Sudah 3 kali menginap di sini.. karena ke stasiun tinggal jalan
Apakah review ini membantu?
COK D. N.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 1 minggu lalu
Menginapnya singkat, tapi pengalamannya menyenangkan. Lokasinya bagus, stafnya ramah, dan kebersihannya terjaga. Sangat direkomendasikan!
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
Kepada Yth. Bapak Kok D. Dan, Salam hangat, Hotel Neo Malioboro. Saya ingin mengucapkan terima kasih atas pilihan Anda menginap di Neo Malioboro. Senang sekali kami dapat menjamu Anda selama kunjungan Anda ke Yogyakarta baru-baru ini dan terima kasih atas waktu yang Anda luangkan untuk memberikan masukan. Terakhir, semoga Anda selalu sehat dan aman. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Hormat kami, Vera Indah Pratiwi General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
F***a
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 1 minggu lalu
Dekat dengan Malioboro, Stasiun KA
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
erlina s.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 1 minggu lalu
Lokasi sangat strategis dekat dengan stasiun kereta juga Malioboro.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Ibu Erlina S, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Ibu Erlina berikutnya di Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
R***t
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Semuanya sungguh mengesankan dari segala pelayanan, makanan, staf yang ramah dan baik.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Purwanto p. s.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
satpam dan staff hotel ramah, akses parkir perlu dimaksimalkan
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Bapak Purwanto, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Bapak Purwanto berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Profile Picture
Zara Z. M.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Stafnya ramah” suasana hotelnya nyaman sekali dekat dgn stasiun dan malioboro… Bisa titip koper before/after cekin cekout, pelayanan mantabbb. Bakal nginep lagi disini
+2
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Ibu Zara Z. M, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Ibu Zara berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
V***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Ramah, baik, sopan, tempatnya cozy.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
R***i
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Kalau ke Jogja, Neo Malioboro adalah pilihan yang paling cocok, letaknya sangat dekat dengan Malioboro 👍👍👍👍
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,6
/10
Diulas 3 minggu lalu
Dapat kamar 831. Jam 1 kebangun karena kamar ada suara dengung yg dengungnya interval. Telp recepsionis info dr bag engineering itu suara pompa penyedot, jika sudah penuh tidak ada suara mesin dengung lagi. Tapi sampai jam 3 masih berdengung hingga cekout. Sy dikasih tambahan waktu chek out sampai jam 2 siang utk istirahat. Tp jam 1 siang sy sdh chek out. Percuma karena msh dikamar yg sama tanpa ada pihak hotel maupun engineeringnya datang untuk lihat atau perbaiki suara dengung mesin.
Read More
Apakah review ini membantu?
A***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 3 minggu lalu
bersih bngttt sma ramah staff nya
+5
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Profile Picture
Ali H.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Fasilitas kamar lumayan, layanan staf baik, tetapi lokasi sangat strategis terutama bagi yang mengakses bandara via kereta dan makanan yang variasinya lumayan banyak.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Bapak Ali H, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Bapak Ali berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
M***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Layanan pindah kamar secepat kilat. Melebihi ekspektasi, bahkan ketika saya belum sampai di kamar, kabar pindah sudah disetujui.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
R***u
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Nyaman dan ok, next rekomendasi buat nginap lagi
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
A***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Direkomendasikan untuk Anda dan keluarga
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Rahmat W.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
Hotelnya nyaman dan dekat dengan stasiun kereta
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Bapak Rahmat W, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Bapak Rahmat berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
B***u
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
semuanya di hotel bagus dan nyaman
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
Kepada Tamu yang Terhormat, Salam hangat dari Neo Malioboro Hotel. Saya ingin mengucapkan terima kasih atas pilihan Anda memilih Neo Malioboro Hotel sebagai akomodasi. Merupakan suatu kehormatan bagi kami untuk menjamu Anda selama kunjungan Anda ke Yogyakarta baru-baru ini dan terima kasih atas waktu yang Anda luangkan untuk memberikan masukan. Akhir kata, semoga Anda selalu sehat dan aman. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Hormat kami, Vera Indah Pratiwi General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
A***e
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Selalu jadi pilihan pertama saya kalau ke Jogja, tapi kenapa susah banget dapat kamar 36 di lantai berapa pun, padahal saya sudah pesan kamarnya.. agak mengecewakan sih, tapi ya sudahlah, semuanya baik-baik saja.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
Kepada Tamu yang Terhormat, Salam hangat dari Neo Malioboro Hotel. Saya ingin mengucapkan terima kasih atas pilihan Anda memilih Neo Malioboro Hotel sebagai akomodasi. Merupakan suatu kehormatan bagi kami untuk menjamu Anda selama kunjungan Anda ke Yogyakarta baru-baru ini dan terima kasih atas waktu yang Anda luangkan untuk memberikan masukan. Akhir kata, semoga Anda selalu sehat dan aman. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Hormat kami, Vera Indah Pratiwi General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Kamar Tidur 4 Hotel Neo Malioboro by ASTON

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.
8,8
Mengesankan
Dari 11.848 review
Oleh traveler di
Kebersihan

9,0

Kenyamanan Kamar

8,8

Makanan

8,8

Lokasi

9,1

Pelayanan dan Fasilitas

8,9

Yang banyak dibahas tentang Hotel Neo Malioboro by ASTON
Semua
Keramahan Staff (303)
Jarak ke Pusat Kota (284)
Akses (272)
Kamar Tidur (269)
Suasana (252)
Kamar Mandi (249)
Area Hotel (237)
Ukuran Kamar (222)
Lingkungan Sekitar (220)
Variasi (217)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Hotel Neo Malioboro by ASTON

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Profile Picture
Lenita O. P.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 20 jam lalu
Sangat dekat dari stasiun kereta 🤗🤗 dan tinggal jalan kaki ke Malioboro..... Sarapannya enak, sedikit saran untuk hotel ini, tolong lakukan sesuatu untuk lalat, beberapa lalat ditemukan terbang di dekat lantai restoran. Jauhkan lalat, terima kasih
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
L***s
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 hari lalu
Cukup bagus untuk holiday keluarga
Apakah review ini membantu?
N***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 3 hari lalu
Sudah 3 kali menginap di sini.. karena ke stasiun tinggal jalan
Apakah review ini membantu?
COK D. N.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 1 minggu lalu
Menginapnya singkat, tapi pengalamannya menyenangkan. Lokasinya bagus, stafnya ramah, dan kebersihannya terjaga. Sangat direkomendasikan!
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
Kepada Yth. Bapak Kok D. Dan, Salam hangat, Hotel Neo Malioboro. Saya ingin mengucapkan terima kasih atas pilihan Anda menginap di Neo Malioboro. Senang sekali kami dapat menjamu Anda selama kunjungan Anda ke Yogyakarta baru-baru ini dan terima kasih atas waktu yang Anda luangkan untuk memberikan masukan. Terakhir, semoga Anda selalu sehat dan aman. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Hormat kami, Vera Indah Pratiwi General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
F***a
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 1 minggu lalu
Dekat dengan Malioboro, Stasiun KA
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
erlina s.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 1 minggu lalu
Lokasi sangat strategis dekat dengan stasiun kereta juga Malioboro.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Ibu Erlina S, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Ibu Erlina berikutnya di Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
R***t
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Semuanya sungguh mengesankan dari segala pelayanan, makanan, staf yang ramah dan baik.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Purwanto p. s.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
satpam dan staff hotel ramah, akses parkir perlu dimaksimalkan
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Bapak Purwanto, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Bapak Purwanto berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Profile Picture
Zara Z. M.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Stafnya ramah” suasana hotelnya nyaman sekali dekat dgn stasiun dan malioboro… Bisa titip koper before/after cekin cekout, pelayanan mantabbb. Bakal nginep lagi disini
+2
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Ibu Zara Z. M, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Ibu Zara berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
V***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Ramah, baik, sopan, tempatnya cozy.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
R***i
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Kalau ke Jogja, Neo Malioboro adalah pilihan yang paling cocok, letaknya sangat dekat dengan Malioboro 👍👍👍👍
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,6
/10
Diulas 3 minggu lalu
Dapat kamar 831. Jam 1 kebangun karena kamar ada suara dengung yg dengungnya interval. Telp recepsionis info dr bag engineering itu suara pompa penyedot, jika sudah penuh tidak ada suara mesin dengung lagi. Tapi sampai jam 3 masih berdengung hingga cekout. Sy dikasih tambahan waktu chek out sampai jam 2 siang utk istirahat. Tp jam 1 siang sy sdh chek out. Percuma karena msh dikamar yg sama tanpa ada pihak hotel maupun engineeringnya datang untuk lihat atau perbaiki suara dengung mesin.
Read More
Apakah review ini membantu?
A***i
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 3 minggu lalu
bersih bngttt sma ramah staff nya
+5
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Profile Picture
Ali H.
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Fasilitas kamar lumayan, layanan staf baik, tetapi lokasi sangat strategis terutama bagi yang mengakses bandara via kereta dan makanan yang variasinya lumayan banyak.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Bapak Ali H, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Bapak Ali berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
M***a
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Layanan pindah kamar secepat kilat. Melebihi ekspektasi, bahkan ketika saya belum sampai di kamar, kabar pindah sudah disetujui.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
R***u
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 minggu lalu
Nyaman dan ok, next rekomendasi buat nginap lagi
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
A***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 3 minggu lalu
Direkomendasikan untuk Anda dan keluarga
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Guest, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan anda berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
Rahmat W.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
Hotelnya nyaman dan dekat dengan stasiun kereta
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
YTH Bapak Rahmat W, Salam hangat dari Hotel Neo Malioboro.. Terima kasih telah berkenan meluangkan waktu untuk berbagi pengalaman melalui survei kepuasan pelanggan serta telah memilih Hotel Neo Malioboro sebagai tempat akomodasi selama kunjungan di Yogyakarta. Kami semua senang mengetahui bahwa layanan kami memenuhi harapan anda. Hal ini akan menjadi motivasi bagi kami untuk selalu memberikan pelayan terbaik kepada seluruh tamu. Demikian ucapan ini kami sampaikan, semoga Bapak selalu diberikan kesehatan dan kelancaran dalam segala hal. Kami senantiasa menanti kedatangan Bapak Rahmat berikutnya di Hotel Neo Malioboro. Hormat saya, Vera Indah Pratiwi General Manager
B***u
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
semuanya di hotel bagus dan nyaman
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
Kepada Tamu yang Terhormat, Salam hangat dari Neo Malioboro Hotel. Saya ingin mengucapkan terima kasih atas pilihan Anda memilih Neo Malioboro Hotel sebagai akomodasi. Merupakan suatu kehormatan bagi kami untuk menjamu Anda selama kunjungan Anda ke Yogyakarta baru-baru ini dan terima kasih atas waktu yang Anda luangkan untuk memberikan masukan. Akhir kata, semoga Anda selalu sehat dan aman. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Hormat kami, Vera Indah Pratiwi General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
A***e
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Selalu jadi pilihan pertama saya kalau ke Jogja, tapi kenapa susah banget dapat kamar 36 di lantai berapa pun, padahal saya sudah pesan kamarnya.. agak mengecewakan sih, tapi ya sudahlah, semuanya baik-baik saja.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Nov 2025
Kepada Tamu yang Terhormat, Salam hangat dari Neo Malioboro Hotel. Saya ingin mengucapkan terima kasih atas pilihan Anda memilih Neo Malioboro Hotel sebagai akomodasi. Merupakan suatu kehormatan bagi kami untuk menjamu Anda selama kunjungan Anda ke Yogyakarta baru-baru ini dan terima kasih atas waktu yang Anda luangkan untuk memberikan masukan. Akhir kata, semoga Anda selalu sehat dan aman. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang. Hormat kami, Vera Indah Pratiwi General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Jumlah review per halaman
20
40