Klapa Resort

Resor
8,5
/10
Mengesankan
1.002 review

Kesan Menginap Tamu Lain

Keramahan Staff (22)
Ukuran Kamar (22)
Lingkungan Sekitar (19)
Area Hotel (19)
Muhamad R. E. P.
9,7
/ 10
Pelayannya ramah, suasana hotel tenang
Ayundra P.
9,1
/ 10
Bersih, nyaman, rekomendasi untuk yang butuh ketenangan.
Ni Luh P. P.
8,5
/ 10
Kamar bagus, kebersihan dan pelayanan staf hotel bagus dan ramah, makanan yummy.
Teni N. G.
9,4
/ 10
Tempatnya nyaman, dekat ke pantai-pantai bisa ke pantai Melasti, Karma, Pandawa. Kalau ke pantai Dreamland tinggal turun cuma sekarang agak kotor. stafnya ramah, makanan untuk sarapan sangat mengenyangkan.
Nur H.
10,0
/ 10
Hotelnya bagus, suasana tenang jauh dari keramian.
Area Akomodasi
Lihat Peta
Jl Raya Uluwatu, Pecatu Indah Resort, New Kuta Beach 1, Uluwatu, Badung, Bali, Indonesia, 80364

Fasilitas Utama

Selengkapnya
AC
Restoran
Kolam Renang
Parkir
Lift
WiFi
Klapa Resort adalah resor di lingkungan yang baik, yang berlokasi di Pecatu. WiFi tersedia di area umum properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Info Lokasi di sekitar Klapa Resort

Temukan Tempat Lainnya
Jl Raya Uluwatu, Pecatu Indah Resort, New Kuta Beach 1, Uluwatu, Badung, Bali, Indonesia, 80364
Lobi Klapa Resort
Lobi 2 Klapa Resort

Lebih Lanjut tentang Klapa Resort

Tentang Klapa Resort

Bila sedang mencari resor berbintang empat dengan kualitas premium di Bali, datangi saja Klapa Resort di Bali. Berlokasi strategis, resor ini menawarkan akses mudah ke berbagai atraksi wisata, seperti Pantai Dreamland, Pantai Tanjung Benoa, Nirmala Waterpark dan masih banyak lagi.

Alasan harus menginap di Klapa Resort

Menginap di Klapa Resort adalah pilihan cerdas untuk rencana liburan super nyaman selama di Bali. Lokasinya berada di tempat tenang, sehingga cocok untuk Anda yang ingin bersantai sambil menikmati berbagai fasilitas mewah, termasuk lapangan untuk bermain golf.

Selain bermain golf, Anda juga bisa berenang dan mencoba pusat kebugaran yang tersedia di Klapa Resort. Bila sedang malas berjalan-jalan keluar resor namun perut terasa lapar, ada restoran dengan beragam menu di sini.

Intinya, menginap di Klapa Resort pilihan sempurna untuk Anda yang sedang ingin menjauh dari keramaian. Banyak fasilitas hiburan tersedia di sini.

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Klapa Resort

Klapa Resort menawarkan fasilitas penunjang kenyamanan, seperti: kamar ber-AC, restoran, layanan resepsionis 24 jam, lapangan parkir, lift, hingga koneksi nirkabel internet atau wifi. Ada juga fasilitas lain, seperti: kafe, bar, dan lounge, kolam renang (indoor serta outdoor – termasuk kolam renang khusus anak-anak), fasilitas hiburan, pusat kebugaran, hingga ruangan untuk umum.

Fasilitas umum yang ditawarkan hotel ini berupa layanan keamanan 24 jam, laundry, dan penitipan bagasi. Untuk di kamar, ada bathtub serta pancuran di dalam kamar mandi (keduanya terpisah), meja, TV kabel, pengering rambut, brankas kamar, kulkas, hingga TV biasa.

Klapa Resort juga mempunyai fasilitas berupa taman, dan spa. Bila Anda ingin layanan antar-jemput bandara, tentu ada biaya tambahan.

Lokasi dan Aksesibilitas Klapa Resort

Klapa Resort ada di Jalan Raya Uluwatu, Pecatu Indah Resort, New Kuta Beach 1, Uluwatu, Badung, Bali . Resor ini sangat dekat dengan beberapa pantai sekaligus, seperti Pantai Dreamland, Pantai Kuta Selatan, Pantai Balangan, Pantai Bingin, Pantai Pemutih, Pantai Padang-padang, dan masih banyak lagi.

Transportasi publik lain yang bisa mengantarkan Anda ke hotel ini adalah bus KOR 5B. Namun, bila ingin kemudahan bepergian dari resor ke tempat-tempat wisata sekitar, sebaiknya sewa kendaraan sendiri, seperti mobil atau motor. Banyak jasa penyewaan motor per hari yang memberi kemudahan saat bepergian.

Alternatif lainnya adalah antar-jemput bandara, yang sebaiknya dipesan jauh-jauh hari sebelum datang dan tanggal kepulangan. Tentu saja, sewa kendaraan dan antar-jemput bandara membutuhkan biaya tambahan sendiri.

Jenis Kamar

Bila sedang liburan maupun mengadakan perjalanan bisnis di Bali, menginaplah di Klapa Resort. Tarif menginap per malam sekitar Rp1.074.618. Inilah beberapa tipe kamar yang bisa Anda pertimbangkan untuk jadi tempat menginap:

Studio Double

Kamar ber-AC ini berisi 1 double bed, dengan TV, meja, pembuat kopi atau teh, bathtub dan shower kamar mandi, dan koneksi internet.

Bila ingin memesan tanpa sarapan, siapkan dana sekitar Rp1.210.702 untuk tarif menginap per malam. Bila ingin sekalian mendapatkan sarapan untuk satu orang, tarif menginap per malam adalah sekitar Rp1.074.618.

Studio 

Kamar ber-AC ini berisi 1 double bed atau 2 single beds, dengan TV, meja, pembuat kopi atau teh, kamar mandi, dan koneksi internet.

Bila ingin memesan sarapan untuk satu orang, siapkan dana sekitar Rp1.145.287 untuk tarif menginap per malam.

Studio Standard

Kamar ber-AC ini berisi 1 double bed atau 2 single beds, dengan TV, meja, pembuat kopi atau teh, kamar mandi, dan koneksi internet.

Bila ingin memesan dengan sarapan untuk satu orang, siapkan dana sekitar Rp1.201.901 untuk tarif menginap per malam.

Deluxe

Kamar ber-AC ini berisi 1 double bed atau 2 single beds, dengan TV, meja, pembuat kopi atau teh, kamar mandi, dan koneksi internet.

Bila ingin memesan tanpa sarapan, siapkan dana sekitar Rp1.310.795 untuk tarif menginap per malam. Bila ingin sekalian mendapatkan sarapan untuk satu orang, tarif menginap per malam adalah sekitar Rp1.326.820.

Fasilitas Rekreasi dan Kesehatan di Klapa Resort

Klapa Resort menyediakan berbagai fasilitas rekreasi dan kesehatan selama Anda menginap di Bali, seperti:

Fasilitas Hiburan

Anda akan tetap terkoneksi dengan keluarga di rumah atau teman-teman di berbagai tempat berkat koneksi nirkabel internet atau wifi di sini. TV di kamar hotel menayangkan hiburan lokal, sementara beragam hiburan kelas internasional ada di TV kabel.

Bar, Kafe, dan Lounge

Banyak ragam menu lokal yang menggugah selera. Namun, bila sedang merasa malas untuk keluar dari Klapa Resort, jangan khawatir. Ada bar, kafe, maupun lounge. Ketiganya bisa jadi tempat hangout asik tanpa harus keluar dari wilayah hotel.

Di bar, pastinya Anda bisa memesan minuman beralkohol. Kafe dan lounge menyediakan kopi, teh, dan beragam makanan.

Kolam Renang dan Pusat Kebugaran

Klapa Resort memang penginapan sempurna untuk Anda yang ingin bersantai-santai dengan suasana pantai. Bila sedang tidak ingin keluar, Anda bisa memanfaatkan kolam renang ukuran besar di sini. Selain itu, Anda juga bisa memanfaatkan pusat kebugaran yang ada di sini. Mau berlari di treadmill atau naik sepeda statis, bisa saja.

Liburan sambil tetap menjaga kesehatan, kenapa tidak?

Tempat Wisata dekat Klapa Resort

Cukup banyak tempat wisata di Bali yang bisa Anda kunjungi, selama menginap di Klapa Resort. Inilah beberapa contohnya:

Pantai Dreamland

Terletak di Pecatu, Bali Selatan, Pantai Dreamland dikelilingi oleh tebing-tebing tinggi. Banyak batu karang yang cukup besar juga di sini.

Sekilas, pantai ini mirip dengan Pantai Kuta. Makanya, ada juga yang menyebut Pantai Dreamland sebagai Pantai Kuta Baru. Pasir putih serta celah karang yang terjal cocok untuk menyaksikan matahari terbenam sekaligus atraksi para peselancar profesional. Apalagi, ombaknya di sini tinggi-tinggi sekali.

Pantai Dreamland merupakan pantai terdekat dari Klapa Resort. Bahkan, ada akses khusus yang langsung mengarahkan Anda ke pantai ini. Mau berenang ke laut tidak perlu jauh-jauh, meskipun Klapa Resort juga dekat dengan beberapa pantai lainnya.

Tentu saja, karena ombaknya tinggi-tinggi, pastikan Anda cukup bisa berenang di sini. Masalahnya, begitu sore, ombak otomatis semakin tinggi. Cuma duduk-duduk di pinggir pantai saja masih bisa terguyur. Pasirnya juga halus dan cenderung tipis, kontras dengan banyaknya karang di sini.

Nirmala Waterpark

Terletak di Jalan Pantai Balangan Nomor 1 Ungasan, Kuta Selatan, Badung, Bali 80361, Nirmala Waterpark menawarkan atraksi wisata air yang cocok untuk Anda sekeluarga. Si kecil yang suka berenang dan bermain di papan seluncur pasti akan betah di sini.

Buka sejak pukul delapan pagi hingga 5:30 sore, Anda bisa bebas berenang dengan puas bareng si kecil di Nirmala Waterpark. Untungnya, parkir gratis di sini.

Pantai Tanjung Benoa

Pantai Tanjung Benoa tidak hanya cocok bagi yang suka berenang di laut serta bermain-main di pantai. Anda yang suka berolahraga air lain atau baru ingin mencoba bisa kemari.

Jadi, apa saja jenis olahraga air selain berenang yang ada di sini? Anda bisa mencoba parasailing, seawalking, scuba diving, surfing, wakeboarding, dan masih banyak lagi. Ingat, bila ini pertama kalinya Anda mencoba berbagai jenis kegiatan ini, sebaiknya ditemani instruktur berpengalaman dulu.

Tempat Kuliner dekat Klapa Resort

Berlibur di Klapa Resort memang enak, karena tidak perlu berburu makanan di luar. Namun, bila sedang bosan dan tetap ingin berwisata kuliner, silakan coba beberapa tempat di bawah ini:

El Kabron Bali

Berada di Jalan Pantai Cemongkak, Uluwatu, El Kabron Bali Beach Club menawarkan berbagai menu masakan laut harga dan kualitas premium. Ada udang segar, kepiting segar, hingga menu lain seperti steak dan masakan Spanyol bernama paella. Sambil menyesap cocktail atau sangria, Anda bisa menikmati pemandangan matahari terbenam terbaik di sini. 

Akasa Jumeirah Bali

Anda bisa menemukan rumah makan ini di Jalan Raya Uluwatu. Untuk amannya, lebih baik telepon dulu untuk melakukan pemesanan tempat. Akasa Jumeirah Bali dapat dihubungi di nomor telepon (0361)2015000.

Nikmati makan-makan di pelataran outdoor, dengan kursi kayu nyaman hingga sofa empuk. Anda bisa sekalian melihat pemandangan pantai yang lengkap dengan suasana romantic matahari terbenam.

Berbagai masakan laut yang segar dan menggugah selera ada di sini. Misalnya: Flame-Grilled Tuna Tartare, Bali Blue River Giant Prawn, dan masih banyak lagi. Anda bisa kemari dengan pasangan atau pun kawan-kawan.

Dreamland Warung

Berlokasi di Jalan Pantai Cemongkak, Pecatu, Kuta Selatan, Badung, Bali 80361, Dreamland Warung juga menawarkan area makan outdoor dengan pemandangan tepi pantai yang indah. Di sini, Anda bisa menemukan orang-orang dari komunitas peselancar datang kemari, mengingat Dreamland Beach adalah favorit peselancar.

Dreamland Warung menyediakan berbagai menu masakan laut dan minuman beralkohol. Mulai dari menu lokal hingga internasional (mayoritas menu Barat), Anda bisa memesannya di sini.

Tips dan Trik Menginap di Klapa Resort

Inilah beberapa tips dan trik menginap di Klapa Resort selama berlibur di Bali:

Pilih Kamar Sesuai Kebutuhan

Sebelum booking, pilihlah tipe kamar sesuai kebutuhan dan selera. Perhatikan juga ukuran serta fasilitas di dalam kamar. Jika sedang liburan, pilihlah kamar dengan city view agar pengalaman menginap makin berkesan. Pertimbangkan juga apakah Anda perlu memesan kamar dengan sarapan atau tanpa sarapan?

Cek Promo dan Penawaran Khusus

Demi mendapatkan harga terbaik, silakan cek promo serta penawaran khusus yang tersedia di Klapa Resort. Cek juga apakah tersedia kupon atau cashback untuk booking kamar tertentu.

Gunakan Layanan Antar-Jemput

Bagi Anda yang datang dari luar kota, manfaatkan layanan antar-jemput yang disediakan oleh hotel. Ini akan membuat perjalanan Anda menjadi lebih mudah dan nyaman. Jadi, tak perlu repot lagi mencari opsi transportasi umum.

Mengapa Booking Klapa Resort

Traveloka sering memberikan diskon seru untuk semua akomodasi di dalamnya, termasuk Klapa Resort. Merencanakan perjalanan di tengah ketidakpastian? Traveloka menyediakan pilihan  kamar dengan free cancellation. Jadi, Anda dapat merasa lebih tenang karena dapat membatalkan atau mengubah tanggal menginap tanpa biaya tambahan.

Semua Fasilitas di Klapa Resort

Bar, Kafe, dan Lounge Klapa Resort
Bar, Kafe, dan Lounge
Kolam Renang Klapa Resort
Kolam Renang
Fasilitas Hiburan Klapa Resort
Fasilitas Hiburan
Pusat Kebugaran Klapa Resort
Pusat Kebugaran
Ruang untuk Umum Klapa Resort
Ruang untuk Umum

Fasilitas Kamar

  • Bathtub
  • TV kabel
  • Meja
  • Pengering rambut
  • Brankas kamar
  • Kulkas
  • Pancuran dan bathtub terpisah
  • Pancuran
  • TV

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kopi/teh di lobby
  • Kafe
  • Lift
  • Restoran
  • Layanan kamar
  • Brankas
  • WiFi di area umum

Umum

  • AC
  • Area bebas asap rokok
  • Kolam renang
  • Area merokok

Kegiatan Lainnya

  • Taman
  • Kolam renang outdoor
  • Spa

Servis Hotel

  • Keamanan 24 jam
  • Laundry
  • Penitipan bagasi

Makanan dan Minuman

  • Bar
  • Sarapan berbiaya

Olahraga & Rekreasi

  • Pusat kebugaran
  • Lapangan golf

Fasilitas Ramah Keluarga

  • Kolam renang anak

Konektivitas

  • WiFi gratis

Jasa Antar Jemput

  • Antar-jemput bandara berbiaya

Kebersihan Terjamin, Menginap Jadi Lebih Nyaman

Nikmati perjalananmu dengan tenang karena kesehatan dan keamananmu terjamin melalui standar protokol berikut.
CleanAccommodation
Akomodasi dengan sertifikat CHSE yang memenuhi protokol kebersihan dari Kemenparekraf.Pelajari selengkapnya
Desinfeksi Secara Berkala
Staf Terlatih untuk Protokol Kesehatan
Pemeriksaan Suhu untuk Staf & Tamu

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Klapa Resort

Catatan Penting
Berencana check-in di luar waktu check-in biasanya (seperti di pagi hari atau tengah malam)? Anda dapat mengatur waktu check-in secara langsung dengan properti ini.

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
15:00 - 23:00
Check-out:
11:00 - 12:00

Petunjuk Umum Check-in

You may be required to present valid government-issued identification at check-in, along with credit card or cash to cover deposits and incidentals. Special request may depend on hotel's availability at check-in and may cost extra fee. Special request availability is not guaranteed. Hotel may charge you additional fee for each extra person after reserved room's maximum capacity.

Kebijakan Tambahan

You may be required to present valid government-issued identification at check-in, along with credit card or cash to cover deposits and incidentals. Special request may depend on hotel's availability at check-in and may cost extra fee. Special request availability is not guaranteed. Hotel may charge you additional fee for each extra person after reserved room's maximum capacity.

Informasi Umum

Fasilitas Populer
AC, Restoran, Kolam Renang, Parkir, Lift, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
15:00 - 23:00 - 11:00 - 12:00
Ketersediaan Sarapan
Ya, hotel memiliki kamar yang menyediakan sarapan
Kamar yang tersedia di Klapa Resort
115
Lantai yang tersedia di Klapa Resort
3
Fasilitas lainnya di Klapa Resort
Bathtub, TV kabel, Meja, Pengering rambut, Brankas kamar

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Klapa Resort

Klapa Resort bintang berapa?
Klapa Resort adalah hotel bintang 4 yang berlokasi di Pecatu, Uluwatu, Kuta Selatan, Badung yang menawarkan berbagai tipe kamar sesuai kebutuhan kamu.
Berapa jumlah kamar yang tersedia di Klapa Resort?
Ada 115 kamar yang tersedia di Klapa Resort.
Fasilitas apa saja yang tersedia di Klapa Resort?
Klapa Resort memiliki fasilitas terbaik seperti: AC, Restoran, Kolam Renang, Parkir, Lift, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Klapa Resort?
Waktu untuk check-in di Klapa Resort adalah mulai dari pukul 15:00 - 23:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul 11:00 - 12:00
Apakah Klapa Resort menyediakan sarapan?
Iya, Klapa Resort menyediakan sarapan. Namun kamu perlu memilih kamar dengan sarapan atau harus membayar biaya tambahan jika kamu memesan kamar tanpa sarapan.

Review dari Tamu Lainnya di Klapa Resort

Traveloka (1.002)
Sumber lain (188)
8,5
Mengesankan
Dari 1.002 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,6

Kenyamanan Kamar

8,7

Makanan

8,0

Lokasi

8,3

Pelayanan dan Fasilitas

8,5

Yang banyak dibahas tentang Klapa Resort
Semua
Ukuran Kamar (19)
Keramahan Staff (18)
Area Hotel (16)
Kamar Tidur (15)
Lingkungan Sekitar (14)
Suasana (14)
Kamar Mandi (13)
Rasa (13)
Variasi (11)
Akses (10)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Klapa Resort

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
partogi j. l.
icon-origin-TRAVELOKA
7,9
/10
Diulas 2 hari lalu
waktu check out tidak bisa dinego sedikitpun biarpun hanya sampai jam 13.00 tidak seflexibel hotel2 lain yg sekelas bahkan bisa memberikan late checkout hingga pkl 15.00 dan disni 12.30 saja tidak diperkenankan, padahal sudah sering menginap disini dan juga chapel dan beach clubnya sudah tidak berfungsi (renovasi tiada henti)
Apakah review ini membantu?
s***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 2 minggu lalu
Keren menginap bersama keluarga di resort ini memberikan pengalaman yang menyenangkan, termasuk semua staff-nya.
Apakah review ini membantu?
N***k
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Sangat baik, ramah, dan bersih 🙂
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
P***t
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
Thank you Mba Yuna yang sudah sangat ramah sekali dalam pelayanan-nya. Kamarnya luassss banget, view-nya bagus, view laut dan juga lapangan golf. Semua fasilitas kamar berfungsi dengan baik. Suka banget, semoga bisa liburan ke sini lagiii 😍🥰
Apakah review ini membantu?
W***u
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 2 minggu lalu
Bagus, hanya sedikit tenang saat kami di sana
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
A***n
icon-origin-TRAVELOKA
9,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
Kondisi kamar bisa di katakan sangat baik, ruangan besar dan banyak laci penyimpanan sehingga bisa pisahkan pakaian kotor dan bersih, ada lampu baca di tempat tidur. Kamar mandi sangat baik ada bath up. Tapi sangat di sesalkan di Balcony ada air tergenang krn ada kebocoran dr lantai atas
Apakah review ini membantu?
k***k
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 4 minggu lalu
Sangat indah dan menyenangkan liburan keluarga
1 orang merasa terbantu
D***s
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,6
/10
Diulas 4 minggu lalu
kurang terawat, lantainya banyak terkelupas dan lembab, parkir tidak ada vallet service
Apakah review ini membantu?
G***s
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 4 minggu lalu
Lokasinya memang agak masuk jd jauh kemana2 tapi tenang dan nyaman sayang kurang terawat dan old furnished, coba dirawat lg dan furnished nya diperbaharui
1 orang merasa terbantu
S***i
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 7 minggu lalu
pemandangan sangat bagus. sayang kamar yg sy beli hadap ocean view mahal lg 1.8jt cuma hadap parkiran. sedangkan ocean view nya jauh di blkg ga keliatan. jatuhnya seperti back ground
1 orang merasa terbantu
M***d
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Kamarnya bersih, mantap, nanti balik kesini lagi Kamarnya bersih, mantap, nanti balik kesini lagi
Apakah review ini membantu?
k***y
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Semuanya sangat oke. Mungkin 1 saja, curtain bagian belakangnya agak kotor, tolong dilakukan pembersihan.
Apakah review ini membantu?
A***u
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 9 minggu lalu
Bagus! Sempurna, terima kasih
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
l***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 10 minggu lalu
Hotel yang bagus untuk menginap selama liburan
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
A***y
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 10 minggu lalu
Ini adalah kemenangan untuk: - Akses langsung ke pantai terdekat: Pantai Dreamland. - Fasilitas kolam renang. - Kamar yang luas (studio sangat luas, menakjubkan!) - Kamar mandi bagus dengan perangkat keras baru. - Pemandangan ke lapangan golf. - Atap yang keren dengan pemandangan yang menakjubkan. - Staf yang luar biasa, semua orang sangat ramah dan membantu. - Posisi strategis ke daerah Labuan Sait atau Bingin melalui jalan pintas. - Ramah keluarga. Apa yang dapat mereka tingkatkan: - Waktu kerja konstruksi sangat bising di pagi hari mulai pukul 9. - Orang-orang berteriak di lapangan golf di pagi hari mulai pukul 6; Tapi hei! Itu pertanda pariwisata kita yang sedang berkembang, jadi saya tidak bisa banyak mengeluh 🙌🏽. Namun, itu dapat dengan mudah diselesaikan dengan mengenakan penyumbat telinga atau menandai masalah tersebut kepada resepsionis, atau tetap berada di luar sepanjang hari menjelajahi Uluwatu. Saya pasti akan kembali dengan anggota keluarga saya.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Y***y
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 10 minggu lalu
Pengalaman pertama menginap disini, staffnya ramah, kamarnya luas tp utk extra bed tanpa dipan, kebersihan ok, kebetulan pas kita menginap ada beberapa yg di renov tp tdk terlalu mengganggu, Breakfast & resto enak makanannya.
1 orang merasa terbantu
Profile Picture
ANTON
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 12 minggu lalu
Kolam renang yang indah, pemandangan yang menakjubkan dari atap gedung. Sarapan dengan pemandangan yang menakjubkan. Lokasinya bagus, sangat dekat dengan pantai. Kamarnya cukup bagus. Secara keseluruhan bagus.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
O***y
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 15 minggu lalu
Menginap yang Menyenangkan di Klapa Resort 🌟 Saya mendapatkan pengalaman yang luar biasa menginap satu malam di Klapa Resort. Stafnya ramah, informatif, dan sangat membantu selama saya menginap. Atap gedung menawarkan pemandangan yang menakjubkan — benar-benar menjadi daya tarik! 😍 Meskipun pintu masuknya mungkin terasa sedikit menyeramkan pada awalnya, jangan biarkan hal itu menipu Anda. Bangunan dan kamar-kamarnya sebenarnya terawat dengan baik. Beberapa perabotan menunjukkan tanda-tanda usia, tetapi secara keseluruhan, semuanya bersih dan nyaman. Kamarnya luas, dengan kamar mandi besar dan balkon — cocok untuk keluarga atau siapa pun yang mencari liburan yang menenangkan. 👍 Ingin kembali lagi!
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
s***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 16 minggu lalu
Staff ramah. Kamar bagus dan luas. Belakang hotel pantai Dreamland 5 menit jalan kaki.
2 orang merasa terbantu
Robin S.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 25 minggu lalu
Nice place, Wangi kamarnya bikin betah. Luas juga kamarnya. View dari rooftop sih keren banget. Pelayan ramah n helpful. Bersih, n fasilitas kantor untuk kerja super nyaman n TOP. Kalo ke Bali jangan lewatkan stay beberapa malam di Kelapa Resort 👍👍
2 orang merasa terbantu
Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Bangunan 4 Klapa Resort

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.