Grand Mercure Malang Mirama

Lihat Grand Mercure Malang Mirama
9,1
Istimewa
Dari 1.297 review
Oleh traveler di
Kebersihan

9,3

Kenyamanan Kamar

9,3

Makanan

9,2

Lokasi

9,1

Pelayanan dan Fasilitas

9,2

Yang banyak dibahas tentang Grand Mercure Malang Mirama
Semua
Keramahan Staff (110)
Kamar Tidur (110)
Suasana (107)
Ukuran Kamar (104)
Area Hotel (102)
Variasi (99)
Kamar Mandi (97)
Ramah Keluarga (89)
Rasa (82)
Akses (78)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Grand Mercure Malang Mirama

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Yusuf S.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 1 minggu lalu
Request 2 bed dijadikan 1... Saat check in ternyata tidak perlu menunggu lagi karena sudah disiapkan sebelumnya, pelayanan ramah, tanggap dan cepat.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Yusuf S. yang terhormat, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
Prima J. H.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 1 minggu lalu
Staff ramah, hotel bersih, makanan enak, gala dinner mantap
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Prima J. H. yang terhormat, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
Traveler Terverifikasi
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 2 minggu lalu
Grand Mercure malang the best yah. lokasi nya dekat kemana2 tapi ngga di jalan raya, jadi ngga ramai. dari jalan raya belok sedikit uda nyampe, perfect location. dari bakso bakar trowulan ngga nyampe 10 mnt. Kamar nya luasss, ambil yg deluxe executive. kasur nya bkn 200x200 ya. tapi 240 x 200m. ini si gedeee banget. tidur orang dewasa ber3 masi longgar2. cakep deh. Kolam renang nya air hangat ya, kl bawa anak kecil pas deh ini 100 juga nilai kolam renang nya. pas stay ramee banget tapi proses check in check out nya cuepet gila, itu juga nilai nya 100. overall best !!
Read More
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Guest yang terhormat, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
Jimmy K.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Hotel terbaik di Malang untuk liburan anak-anak. Karena kolam renangnya punya Perosotan/Waterslide yang tinggi sekali. Anak-anak senang sekali berenang disini. Kamarnya luas sekali, Breakfastnya juga banyak pilihan dan rasanya enak-enak.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Jimmy K. yang terhormat, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
H***n
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Pelayanannya sangat baik... Ramah semua staff-nya
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
07 Jan 2026
Kepada Tamu Terhormat, Grand Mercure Malang Mirama Hotel ingin menyampaikan rasa terima kasih kami atas kepercayaan Anda dan atas pilihan Anda untuk menginap di Grand Mercure Malang Mirama. Kami sangat menghargai waktu yang Anda luangkan untuk berbagi pengalaman Anda. Kami senang mendengar bahwa Anda menikmati masa menginap Anda bersama kami. Masukan dan komentar Anda sangat berharga bagi kami dalam terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami akan membagikan informasi berharga ini kepada seluruh staf kami, dan kami yakin bahwa masukan Anda akan mendorong semua orang untuk terus meningkatkan layanan kami. Tujuan kami adalah untuk memberikan layanan terbaik untuk memenuhi harapan Anda dan semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali segera. Terima kasih. Hormat kami, Sukito Adhi, General Manager, Grand Mercure Malang Mirama Hotel, Mercure Surabaya Grand Mirama
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Profile Picture
Chintya P.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
suka bangetttt nginep disini, semua staffnya juga ramah semuaaa
Apakah review ini membantu?
G***e
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
6,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Secara keseluruhan, masa menginap saya cukup baik. Kamar bersih, luas, dan dilengkapi dengan fasilitas yang cukup lengkap. Staf ramah dan membantu, yang saya hargai. Namun, kamar cukup berisik, karena saya bisa mendengar tamu lain berbicara dari kamar terdekat dan di sepanjang lorong. Pengalaman tidak nyaman lainnya terjadi saat check-out: sebelum pukul 12 siang, petugas kebersihan mengetuk pintu kami untuk memberi tahu bahwa sudah waktunya check-out dan mereka perlu membersihkan kamar, meskipun kami tidak meminta pembersihan apa pun. Saya menginap bersama tiga tamu lanjut usia, dan ini terasa tidak perlu dan mengganggu. Sebagai hotel bintang 5, saya mengharapkan tingkat privasi dan pelayanan yang lebih tinggi. Pendekatan check-out yang lebih bijaksana dan penuh pertimbangan, bersama dengan peredam suara yang lebih baik, akan lebih sesuai dengan standar keramahan bintang 5 dan akan sangat meningkatkan pengalaman tamu secara keseluruhan.
Read More
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Jan 2026
Kepada Yth. Bapak/Ibu G*e, Hormat kami, Grand Mercury Malang Mirama Hotel. Terima kasih atas masukan Anda. Kami mohon maaf atas pengalaman tidak menyenangkan yang Anda alami selama menginap di Grand Mercury Malang Mirama. Masukan Anda sangat berharga dan akan membantu kami meningkatkan layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang untuk pengalaman yang lebih baik. Terima kasih. Hormat kami, Sugito Adhi, General Manager, Grand Mercury Malang Mirama Hotel Group, Mercury Surabaya Grand Mirama.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Muhammad C. S.
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 2 minggu lalu
Waktu check in molor sampe jam 15.30an. Staf hotel, karena melihat kita sudah muka2 capek dan kelelahan, langsung gercep beri kita compliment. Dapat compliment teh dan es krim untuk anak anak. Kemudian saat di resepsionis, dapat voucher pijat, makan, kids activity, dll. Seneng donk, mantap compliment nya. Aku kira voucher tersebut dapat free ternyata ga, itu cuma info harga, bahkan lebih mahal. Lha, udah terlanjur seneng, ternyata zonk. Saran saya, mending tidak usah ada voucher voucher gitu, kalau ujung2nya customer ga mendapatkan sesuai yg tertera di voucher. Atau dibuat lebih jelas vouchernya, apa adanya yang customer dapatkan. Untuk kamar, bau harumnya kurang bau hotel bintang 5. B saja. Tapi so far bersih
Read More
Apakah review ini membantu?
A***y
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Hotel yang bagus untuk perjalanan bisnis dan keluarga.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
04 Jan 2026
Kepada Yth. Bapak/Ibu A*y, Hormat kami, Grand Mercure Malang Mirama Hotel. Terima kasih atas kepercayaan Anda dan telah memilih untuk menginap di Grand Mercure Malang Mirama. Kami sangat menghargai waktu yang Anda luangkan untuk berbagi pengalaman Anda. Kami senang Anda menikmati masa menginap Anda bersama kami. Masukan dan saran Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan layanan kami. Kami akan membagikan informasi berharga ini kepada seluruh staf kami. Saya yakin bahwa masukan ini akan mendorong semua karyawan kami untuk terus berupaya meningkatkan kualitas layanan kami, karena kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik untuk memenuhi harapan Anda dan semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali segera. Terima kasih. Hormat kami, Sugito Adhi, General Manager, Grand Mercure Malang Mirama Group of Hotels, Mercure Surabaya Grand Mirama
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Elamaaran B.
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 2 minggu lalu
Hotel yang sangat bagus dengan kolam renang berpemanas. Prasmanan sarapan yang luar biasa! Hotel yang menakjubkan.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
04 Jan 2026
Kepada Yth. Ibu Elama Aran B, Hormat kami, Grand Mercure Malang Mirama Hotel. Terima kasih atas kepercayaan dan kunjungan Anda di Grand Mercure Malang Mirama. Kami sangat menghargai waktu yang Anda luangkan untuk berbagi pengalaman. Kami senang Anda menikmati kunjungan Anda. Masukan dan saran Anda sangat berharga bagi kami untuk terus meningkatkan layanan kami. Kami akan membagikan informasi berharga ini kepada seluruh staf kami. Saya yakin bahwa masukan ini akan mendorong semua karyawan kami untuk terus berupaya meningkatkan kualitas layanan kami, karena kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik untuk memenuhi harapan Anda dan semua tamu kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali segera. Terima kasih. Hormat kami, Sugito Adhi, General Manager, Grand Mercure Malang Mirama Group of Hotels, Mercure Surabaya Grand Mirama
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
S***a
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Saya sangat menyukai hotel ini. Terima kasih.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
29 Dec 2025
Kepada Yth. Bapak/Ibu S*a, Hormat kami, Grand Mercure Malang Mirama Hotel. Terima kasih atas kepercayaan dan kunjungan Anda di Grand Mercure Malang Mirama. Kami sangat menghargai waktu yang Anda luangkan untuk berbagi pengalaman. Kami senang Anda menikmati kunjungan Anda. Masukan dan saran Anda sangat berharga bagi kami dalam terus mengembangkan dan meningkatkan layanan kami. Kami akan membagikan informasi berharga ini kepada seluruh staf kami. Saya yakin bahwa masukan ini akan mendorong semua karyawan kami untuk terus berupaya meningkatkan kualitas layanan kami. Karena kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik untuk memenuhi harapan Anda dan semua tamu kami, kami berharap dapat menyambut Anda kembali segera. Terima kasih. Hormat kami, Sugito Adhi, General Manager, Grand Mercure Malang Mirama Hotel Group, Mercure Surabaya Grand Mirama
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
E***n
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
6,1
/10
Diulas 3 minggu lalu
Saluran pembuangan kamar mandi tersumbat Lemari tidak stabil
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
07 Jan 2026
Kepada Tamu Terhormat, Dengan senang hati kami dari Grand Mercure Malang Mirama Hotel menyampaikan rasa terima kasih kami atas masukan Anda. Kami dengan tulus meminta maaf atas pengalaman tidak menyenangkan yang mungkin Anda alami selama menginap di Grand Mercure Malang Mirama. Kami sangat menghargai masukan Anda, yang akan membantu kami meningkatkan layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang untuk pengalaman yang lebih baik. Terima kasih. Hormat kami, Sukito Adhi, General Manager, Grand Mercure Malang Mirama Group of Hotels, Mercure Surabaya Grand Mirama
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
W***e
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 minggu lalu
Lokasi hotel bagus dengan pemandangan pegunungan.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
04 Jan 2026
W***e yang terhormat, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
E***r
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 4 minggu lalu
Sangat menyenangkan, saya akan kembali menginap lagi.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
20 Dec 2025
Dear E***r, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
F***a
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
Anak saya selalu happy menginap di sini.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
12 Dec 2025
Dear F***a, Sugeng Sonten, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
muhammad f.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 6 minggu lalu
Sangat nyaman hotelnya, bersih, pegawainya juga ramah, mungkin kalau ke Malang, bisa ke sini lagi.
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
07 Dec 2025
Dear Muhammad f, Sugeng Enjing, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager Grand Mercure Malang Mirama Mercure Surabaya Grand Mirama
G***t
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 minggu lalu
Staf hotel ramah sekali dan lokasinya dekat dengan bandara. Kamar sangat nyaman.
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
30 Nov 2025
Dear Our Valued Guest, Sugeng Enjing, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager
i***s
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
9,4
/10
Diulas 8 minggu lalu
Hotel nya keren..staff nya ramah"
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
25 Nov 2025
Tamu Kami yang Terhormat, Sugeng Enjing, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager
RICKY S. H.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 10 minggu lalu
Staff very helpfull and polite
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
20 Nov 2025
Kepada Yth. Bapak Ricky S.H. Sugeng Engjing, Salam hangat, Grand Mercure Malang Mirama Terima kasih atas kepercayaan dan kunjungan Anda di Grand Mercure Malang Mirama. Kami sangat menghargai waktu yang Anda luangkan untuk berbagi pengalaman Anda dengan kami. Kami sangat senang Anda menikmati kunjungan Anda bersama kami. Saran dan masukan Anda sangat berharga bagi kami karena kami akan terus mengembangkan dan meningkatkan layanan kami. Kami akan membagikan informasi berharga ini kepada seluruh staf kami dan saya yakin ini akan menjadi penyemangat bagi seluruh staf kami untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Kami berkomitmen untuk terus memberikan layanan terbaik guna memenuhi harapan Anda dan seluruh tamu kami. Kami tak lupa untuk menyambut Anda kembali dalam waktu dekat. Terima kasih. Salam hangat, Sugito Adi, Group General Manager
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Profile Picture
Fatika L. V. I.
icon-origin-TRAVELOKA
9,0
/10
Diulas 10 minggu lalu
Sudah menginap beberapa kali di sini tapi kali ini spesial birthday suami, sayangnya ada kendala pada kamar (kebocoran parah, keluar air deras dari lampu) menyebabkan beberapa barang basah hal ini juga membuat kami menunggu perbaikan +/- 1 jam. Kran wastafel juga seret banget. Padahal tidak pernah terjadi hal ini sebelumnya. Dari manajemen langsung menyampaikan permintaan maaf ke kamar kami dengan memberikan 2 Kopi & 2 croissant selain itu kami dapat tambahan untuk late check-in gratis hingga pukul 15:00. Terima kasih Grand Mercure, semoga tidak terjadi pada pengunjung lainnya yhh. Tetap akan menjadi salah satu hotel untuk menginap kembali di Malang
Read More
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
11 Nov 2025
Dear Fatika L.V.I Sugeng Dalu, Salam Hangat dari Grand Mercure Malang Mirama.. Terima kasih telah bersedia meluangkan waktu untuk memberikan penilaian dan ulasan yang sangat berharga mengenai pengalaman anda bersama kami Grand Mercure Malang Mirama. Sangat menyenangkan bagi kami mengetahui bahwa Anda mendapatkan pengalaman yang menyenangkan selama bersama kami. Kami mohon maaf atas terjadinya hal yang cukup mengganggu kenyamanan Anda beserta Suami tercinta Anda.Kami akan selalu membagikan dan memberitahukan mengenai penilaian atau ulasan Anda yang sangat berharga kepada tim kami. Kami yakin bahwa hal ini akan menjadi motivasi bagi semua staf kami karena kami berusaha untuk terus meningkatkan kualitas layanan kami. Sekali lagi terima kasih karena Anda telah memberitahukan pengalaman Anda, dan kami berharap kunjungan Anda berikutnya kami bisa memberikan yang terbaik seperti kunjungan Anda sebelumnya. Matur Nuwun Hormat kami, Sugito Adhi Cluster General Manager
Jumlah review per halaman
20
40