Lokasi sangat strategis, bisa ditempuh dgn berjalan kaki dari hakodate station. Kanemori red brick house, hakodate morning market, motomachi area dan mt hakodate ropeway bisa ditempuh dgn jalan santai sambil menikmati pemandangan pinggir laut. Hotel bagus, bersih, onsen di lantai 13 enak dan nyaman banget. Bahkan hairdryer di tempat onsen pake merk dyson. Juga jgn lewatkan sarapan di azalea restaurant, yang mau makan salmon, inari, cumi, udang sepuasnya bs makan disini loh. Asli rekomended bgt. Saya sangat puas dengan hotel ini.