Untuk lokasi hotel sangat bagus, dekat dengan masjid sultan, makanan halal, untuk kamar ya lumayan bersih dan bagus, kamar mandi juga bersih. Untuk pelayanan khasusnya penjaga yang pria sangat baik dan ramah, untuk minusnya penjaga perempuan, lebih baik diganti saja, karena tidak ramah, kasar, mukanya cemberut terus.