Bangunan Ikonik

Monumen Nasional

Asia

/

Indonesia

/

Jakarta

Monumen Nasional, yang juga dikenal dengan nama Monas, adalah simbol perjuangan kemerdekaan bangsa Indonesia. Monumen megah ini mulai dibangun pada tahun 1961 atas mandat mantan presiden Soekarno dan selesai 14 tahun setelahnya. Di dalam monumen ini terdapat museum berisi diorama yang menggambarkan sejarah Indonesia serta aula yang berisi naskah proklamasi kemerdekaan. Pengunjung juga dapat menaiki lift ke pelataran puncak yang menyuguhkan panorama kota Jakarta dari ketinggian.

Kenali Landmark

Kenali daya tariknya yang tak boleh terlewat

Alamat

Jalan Silang Monas, Gambir, Jakarta Pusat, Jakarta, Indonesia, 10110

Petunjuk arah

Jam Buka

Berdasarkan waktu setempat

.

Tutup

Minggu

09:00 - 16:00

Senin

09:00 - 16:00

Selasa

09:00 - 16:00

Rabu

09:00 - 16:00

Kamis

09:00 - 16:00

Jumat

09:00 - 16:00

Sabtu

09:00 - 16:00

Informasi Lebih Lanjut

This landmark doesn't provide this information yet.

Informasi di atas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.

Jelajahi Area

Tempat dan aktivitas di sekitar area.

Isi Panduan

Kenali Landmark

Jelajahi Area