Penilaian user dari berbagai hotel di Bogor Tengah
8.4
Mengesankan
31.313 review dari berbagai hotel di Bogor Tengah dengan rata-rata score 8.4/10
Masih ragu untuk memesan? Agar tidak salah pilih, beberapa penilaian dari hotel-hotel di Bogor Tengah dapat membantu Anda untuk memilih hotel yang tepat!
Masukan untuk fasilitas aja, karena kalo saya stay di hotel mana aja dipermudah untuk pinjaman fasilitas setrika, bahkan di tiap kamar ada fasilitas setrika, hanya di hotel ini aja yang sama sekali tidak ada. Jadi nilai plus kalo fasilitas ini ada. Terima kasih. Semoga bisa menjadi bahan pertimbangan untuk menambah kenyamanan customer.