Swiss-Belinn Cawang

Hotel
Preferred Partner Plus
Traveloka Hotel Appreciation 2023: Excellent Performance
8,5
/10
Mengesankan
9.289 ulasan

Kesan Menginap Tamu Lain

Keramahan Staff (299)
Akses (271)
Kamar Tidur (270)
Suasana (253)
Nabil H.
10,0
/ 10
Pelayanan di hotel ini sangat ramah, dari mulai masuk disapa dengan baik, security langsung sigap membantu, Michelle melayani dengan baik dan cepat. Rudo juga oke. Fasilitas hotel terlihat elegan dan nyaman. Seluruh lingkungan bersih dan bagus. Cocok untuk semua pengunjung dari berbagai usia dan cocok untuk semua. Rekomendasi untuk balik lagi ke sini. 👌
Traveler Terverifikasi
10,0
/ 10
Tempatnya strategis, suasana hotel nyaman dan bersih, fasilitas kolam renang menunjang, makanannya juga sangat bervariasi, pilihan tepat untuk keluarga
N***a
10,0
/ 10
Staff-nya ramah, kamar-nya bersih, nyaman, dapat view-nya stasiun LRT😍 dan makanan-nya enak semua, the best pokoknya Swiss-Belinn
trivia d.
8,5
/ 10
Sudah berkali-kali menginap di sini tidak pernah kecewa, dari staff pelayanan-nya baik, kamar nyaman, area hotel sangat bersih, makanan enak. Yang paling terpenting akses-nya mudah.
F***n
9,7
/ 10
Resepsionis Mbak Michele dan Pak Rudo sangat membantu, dan pelayanan semua karyawan sangat ramah, room-nya juga bersih dan nyaman.
Area Akomodasi
Lihat Peta
M.T Haryono No.9 RT. 01 RW.06 Cawang, Jakarta, Cawang, Jakarta Timur, Jakarta, Indonesia, 13630

Fasilitas Utama

Selengkapnya
AC
Restoran
Kolam Renang
Resepsionis 24 Jam
Parkir
Lift
WiFi
Keunggulan Properti
Selengkapnya
Sebagai Preferred Partner Plus, hotel ini selalu menjaga performa terbaik yang secara rutin diverifikasi Traveloka.
Great value in its class
High-quality service
note : hotel ini sebelumnya bernama Sentral Cawang Hotel Swiss-Belinn Cawang berada di Cawang. Resepsionis siap 24 jam untuk melayani proses check-in, check-out dan kebutuhan Anda yang lain. Jangan ragu untuk menghubungi resepsionis, kami siap melayani Anda. WiFi tersedia di seluruh area publik properti untuk membantu Anda tetap terhubung dengan keluarga dan teman.
Selengkapnya
Berhasil login!
Sekarang kamu bisa menikmati berbagai keuntungan termasuk pilihan bayar dekat tanggal menginap!

Info Lokasi di sekitar Swiss-Belinn Cawang

M.T Haryono No.9 RT. 01 RW.06 Cawang, Jakarta, Cawang, Jakarta Timur, Jakarta, Indonesia, 13630
Temukan Tempat Lainnya
Lobi Swiss-Belinn Cawang
Bangunan 2 Swiss-Belinn Cawang

Lebih Lanjut tentang Swiss-Belinn Cawang

Tentang Sentral Cawang Hotel

Sentral Cawang Hotel

merupakan sebuah hotel yang lokasinya ada di Simpang Susun Cawang. Hotel ini sendiri merupakan sebuah akomodasi yang punya konsep modern dan lokasinya juga strategis ada di area pusat bisnis Jakarta dan area industri Bekasi. Fasilitas yang dihadirkan oleh hotel ini juga sangat lengkap dengan biaya menginap terjangkau.

Kenapa harus menginap di Sentral Cawang Hotel

Anda wajib memilih Sentral Cawang Hotel sebagai akomodasi terutama bagi yang sedang berada di Jakarta Timur dan butuh penginapan yang harganya murah namun punya fasilitas lengkap dan layanan kualitas terbaik. Baik bagi Anda yang ingin menginap untuk liburan selama di Jakarta ataupun Anda Yang punya agenda kegiatan terutama yang berhubungan dengan bisnis dan membutuhkan ruangan besar.

Hotel ini punya ruang pertemuan yang luas dan juga dilengkapi dengan berbagai fasilitas penunjang. Karena lokasinya strategis, hotel ini juga dekat dengan beberapa pusat perbelanjaan populer di Jakarta. Bahkan bagi yang ingin menginap dalam jangka waktu lama maka hotel ini adalah pilihan yang tepat dengan menawarkan fasilitas dan kualitas pelayanan terbaik serasa di rumah sendiri. 

Fasilitas Utama yang Ditawarkan Sentral Cawang Hotel

Sentral Cawang Hotel menawarkan semua fasilitas terbaik yang dihadirkan khusus untuk para tamu hotel. Hotel ini memiliki fasilitas kamar dengan meja kerja, kulkas, televisi dan sudah tersedia jubah mandi, pengering rambut dan kamar mandi dengan fasilitas shower. Sudah tersedia pula layanan kamar 24 jam yang bisa membantu Anda kapanpun dibutuhkan. Tersedia resepsionis 24 jam dan keamanan 24 jam yang siap sedia membantu untuk check-in dan check-out serta menjaga keamanan hotel dan para tamu. 

Sementara untuk fasilitas lainnya tersedia area parkir yang luas, Wi-Fi gratis di area publik dan juga di beberapa pilihan kamar, AC, restoran dengan menu makanan yang lezat, laundry dan juga tersedia penitipan bagasi untuk Anda yang membawa banyak barang bawaan. 

Untuk fasilitas bisnis tersedia ruang rapat dan fasilitas rapat, aula, fasilitas komputer dan juga proyektor serta layanan organisasi konferensi. 

Lokasi dan Aksesibilitas Sentral Cawang Hotel

Sentral Cawang Hotel berlokasi di M.T Haryono No.9 RT.01 RW.06, Cawang, Kramat Jati, Jakarta Timur. Adapun hotel ini selain lokasi yang strategis juga mudah diakses baik dengan transportasi pribadi maupun transportasi umum. Hotel cukup dekat dengan halte busway Cawang BNN hanya berjarak 400 km saja. Dekat juga dengan Halte Busway Cawang Sutoyo bergerak 334 m, Halte Busway Cawang UKI 357 m dan Halte Busway Cawang Otista berjarak 591 m. 

Hotel ini tentu juga dekat dengan berbagai fasilitas publik. Salah satunya yaitu Mall Cipinang Indah berjarak 955 meter. Bahkan cukup dekat pula dengan Bandara Halim Perdana Kusuma, hanya berjarak sekitar 4,3 KM dengan jarak tempuh 11 menit saja menggunakan mobil. 

Jenis Kamar

Sentral Cawang Hotel memiliki beberapa pilihan tipe kamar yang bisa anda sesuaikan dengan kebutuhan. 

Superior Double 

Kamar ini memiliki luas minimalis hanya 18 meter persegi, namun hadir dengan pilihan 1 Double Bed dan juga disertai berbagai fasilitas lengkap. Dengan biaya menginap permalam mulai dari Rp461.000 Fasilitas yang dihadirkan terdiri dari sarapan, free WiFi, ruang bebas asap rokok, AC, air minum kemasan gratis, kulkas, TV, desk dan brankas. Tersedia kamar mandi pribadi dengan shower, hairdryer dan toiletries. 

Superior Twin

Memiliki luas 18 meter persegi, kamar ini memiliki tipe ranjang 1 Ranjang Twin. Menawarkan biaya menginap per malamnya mulai dari Rp786.223 saja.

Fasilitas yang dihadirkan terdiri dari free WiFi, ruang bebas asap rokok, AC, air minum kemasan gratis, kulkas, TV, desk curtain dan brankas. Tersedia kamar mandi pribadi dengan shower, hairdryer dan toiletries.

Standard Room

Kamar ini memiliki luas 17 meter persegi dengan tipe tempat tidur 1 Queen Bed. Menawarkan biaya menginap per malam mulai dari Rp513.054 Fasilitas yang dihadirkan terdiri dari free WiFi, housekeeping, 24 Jam Room Service, AC, air minum kemasan gratis, minibar, kulkas, TV, desk dan brankas. Tersedia kamar mandi pribadi dengan shower, hairdryer dan toiletries. 

Fasilitas Rekreasi dan Kesehatan di Sentral Cawang Hotel

Sentral Cawang Hotel merupakan sebuah hotel yang juga memiliki beberapa fasilitas rekreasi dan kesehatan, seperti berikut. 

Kolam Renang Outdoor

Merupakan pilihan fasilitas untuk Anda yang gemar berolahraga atau sekedar ingin duduk-duduk santai di tepi kolam. Kolam renang outdoor ini tentu jadi pilihan terbaik untuk Anda yang ingin berenang di ruangan terbuka. 

Layanan Pijat

Menawarkan fasilitas dengan layanan pijat yang bisa anda manfaatkan untuk relaksasi. Layanan satu ini menawarkan para terapis profesional dengan kualitas pijatan terbaik. 

Taman

Jika tidak ingin menikmati fasilitas kolam renang dan ingin duduk bersantai saja bisa memanfaatkan taman yang disediakan Sentral Cawang Hotel. Fasilitas ini menawarkan pilihan taman dengan banyak rumput dan bunga yang indah.

Tempat Wisata dekat Sentral Cawang Hotel

Sentral Cawang Hotel dekat juga dengan beberapa pilihan tempat wisata, seperti berikut.

Mall Cipinang Indah

Merupakan sebuah mall yang lokasinya cukup dekat dengan hotel. Hanya berjarak 955 meter saja. Mall Cipinang Indah bukan hanya pusat perbelanjaan, namun juga pusat kuliner di Jakarta Timur. Berlokasi di Jalan Raya Kalimalang, No.18, Pondok Bambu, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur.

TMII

Taman Mini Indonesia Indah lokasinya cukup dekat dengan hotel ini hanya berjarak sekitar 9,1 km saja. Di sini Anda bisa membawa serta anak-anak untuk melihat museum yang ada di TMII. Mulai dari Museum Purna Bhakti Pertiwi, Museum Keprajuritan Indonesia, Museum Prangko Indonesia dan masih banyak lagi. Berlokasi di Jalan Taman Mini Indonesia, Lubang Buaya, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur.

Mall AEON

Mall AEON Tanjung Barat juga cukup dekat dengan hotel ini ini berjarak 9,2 KM via Jalan Raya Pasar Minggu. Terdapat wahana permainan menarik di mall ini, yang menjadi favorit banyak pengunjung. Jalan Raya Tj. Barat, No. 163 DKI Jakarta.

Tempat Kuliner dekat Sentral Cawang Hotel

Di area Sentral Cawang Hotel juga hadir beberapa pilihan tempat kuliner dengan menu makanan lezat.

Sate Tegal Wedus Cilik

Sangat dekat dengan hotel, karena jaraknya hanya 550 meter saja. Warung sate ini menghadirkan daging sate dengan pilihan daging kambing muda yang rasanya enak. Selain itu tersedia pula hidangan unik lainnya seperti gulai daging kambing dan bubur kambing. Berlokasi di Jalan MT. Haryono No. 377, Cawang, Jakarta Timur.

Bakmi Golek

Berjarak 1,2 km saja dari Sentral Cawang Hotel. Merupakan warung bakmi terkenal di Jakarta salah satunya yang ada di Cawang ini. Menu utama disini adalah olahan mie, sementara untuk pilihan lainnya ada bubur ayam hingga nasi goreng dan seafood. Berlokasi di Jalan Dewi Sartika, No. 310, Cawang, Jakarta Timur.

Soto Cawang

Hanya berjarak 4 km saja dari hotel. Warung soto ini cukup legendaris karena sudah ada sejak tahun 1952 dengan menyajikan menu khusus soto betawi. Berlokasi di Jalan Mayor Jenderal Sutoyo, No. 3, Cawang, Jakarta Timur.

Tips dan Trik Menginap di Sentral Cawang Hotel

Berencana menginap di Sentral Cawang Hotel, berikut beberapa tips dan trik yang bisa dicoba. 

Pilih Kamar Sesuai Kebutuhan

Karena berlokasi di area yang cukup strategis, maka wajib memilih kamar sesuai kebutuhan. Terutama Anda yang ingin menginap dengan keluarga, pastikan kamar ukurannya sudah sesuai dengan jumlah orang yang lain. 

Manfaatkan Promo 

Manfaatkan semua promo yang dihadirkan agar menginap di hotel ini biasanya jauh lebih murah. Anda bisa dapatkan promo dengan diskon sampai cashback. 

Mengapa Booking Sentral Cawang Hotel di Traveloka

Karena Traveloka menghadirkan kemudahan saat ingin booking hotel. Traveloka juga menghadirkan pilihan fitur Hotel Cancelation, lewat fitur ini Anda bisa melakukan pembatalan menginap dan juga mengubah tanggal menginap. 

Semua Fasilitas di Swiss-Belinn Cawang

Bar, Kafe, dan Lounge Swiss-Belinn Cawang
Bar, Kafe, dan Lounge
Kolam Renang Swiss-Belinn Cawang
Kolam Renang
Ruangan Fungsional Swiss-Belinn Cawang
Ruangan Fungsional
Ruang untuk Umum Swiss-Belinn Cawang
Ruang untuk Umum
Lobi Swiss-Belinn Cawang
Lobi

Fasilitas Publik

  • Area parkir
  • Kopi/teh di lobby
  • Kafe
  • Lift
  • Layanan kamar 24 jam
  • Restoran
  • Restoran untuk sarapan
  • Restoran untuk makan malam
  • Restoran untuk makan siang
  • Layanan kamar
  • Brankas
  • WiFi di area umum

Makanan dan Minuman

  • Makan malam dari menu
  • Makan siang dari menu
  • Bar
  • Sarapan
  • Sarapan dan makan malam
  • Sarapan dan makan siang
  • Sarapan disuguhkan ke meja makan
  • Sarapan berbiaya
  • Kafe
  • Makan malam bermenu
  • Menu makan siang

Servis Hotel

  • Minuman sambutan
  • Concierge/layanan tamu
  • Resepsionis
  • Resepsionis 24 jam
  • Keamanan 24 jam
  • Laundry
  • Penitipan bagasi
  • Surat kabar di lobby
  • Fasilitas nikah

Umum

  • AC
  • Aula
  • Banquet
  • Perapian di lobby
  • Area bebas asap rokok
  • Area merokok
  • Teras

Fasilitas Kamar

  • Jubah mandi
  • Meja
  • Pengering rambut
  • Kulkas
  • Pancuran
  • TV

Fasilitas Bisnis

  • Fasilitas komputer
  • Layanan organizer konferensi
  • Ruang rapat
  • Fasilitas rapat
  • Proyektor

Aksesibilitas

  • Lokasi mudah diakses
  • Toilet bagi penyandang disabilitas
  • Parkir bagi penyandang disabilitas
  • Aksesibel bagi penyandang disabilitas

Kegiatan Lainnya

  • Taman
  • Layanan pijat
  • Kolam renang outdoor

Konektivitas

  • Internet Kamar
  • WiFi gratis

Transportasi

  • Parkir valet

Fasilitas Terdekat

  • ATM/Bank

Kebersihan Terjamin, Menginap Jadi Lebih Nyaman

Nikmati perjalananmu dengan tenang karena kesehatan dan keamananmu terjamin melalui standar protokol berikut.
CleanAccommodation
Akomodasi dengan sertifikat CHSE yang memenuhi protokol kebersihan dari Kemenparekraf.Pelajari selengkapnya
Desinfeksi Secara Berkala
Staf Terlatih untuk Protokol Kesehatan
Pemeriksaan Suhu untuk Staf & Tamu

Kebijakan Akomodasi & Informasi Umum di Swiss-Belinn Cawang

Waktu Check-in/Check-out

Check-in:
Dari 14:00
Check-out:
Sebelum 12:00

Dokumen yang Diperlukan

Saat check-in, Anda wajib membawa Kartu Identitas. Dokumen yang wajib dibawa boleh dalam bentuk salinan digital (soft copy).

Menghubungi Akomodasi Sebelum Tanggal Check-in

Tamu wajib menghubungi hotel 1 hari sebelum kedatangan.
Baca Selengkapnya

Informasi Umum

Fasilitas Populer
AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi
Waktu Check-In/Check-Out
Dari 14:00 - sampai 12:00
Ketersediaan Sarapan
Ya, hotel memiliki kamar yang menyediakan sarapan
Kamar yang tersedia di Swiss-Belinn Cawang
240
Lantai yang tersedia di Swiss-Belinn Cawang
16
Fasilitas lainnya di Swiss-Belinn Cawang
Area parkir, Kopi/teh di lobby, Kafe, Layanan kamar 24 jam, Restoran untuk sarapan

Pertanyaan yang sering ditanyakan di Swiss-Belinn Cawang

Swiss-Belinn Cawang bintang berapa?
Swiss-Belinn Cawang adalah hotel bintang 3 yang berlokasi di Cawang, Kramat Jati, Jakarta Timur yang menawarkan berbagai tipe kamar sesuai kebutuhan kamu.
Berapa jumlah kamar yang tersedia di Swiss-Belinn Cawang?
Ada 240 kamar yang tersedia di Swiss-Belinn Cawang.
Seberapa dekat Swiss-Belinn Cawang ke pusat kota?
Swiss-Belinn Cawang hanya berjarak sekitar 252 m dari pusat kota Jakarta Timur.
Fasilitas apa saja yang tersedia di Swiss-Belinn Cawang?
Swiss-Belinn Cawang memiliki fasilitas terbaik seperti: AC, Restoran, Kolam Renang, Resepsionis 24 Jam, Parkir, Lift, WiFi. (Beberapa fasilitas lain mungkin memerlukan biaya tambahan)
Kapan waktu check-in & check-out di Swiss-Belinn Cawang?
Waktu untuk check-in di Swiss-Belinn Cawang adalah mulai dari pukul Dari 14:00 sedangkan waktu check-out paling lambat pukul Sebelum 12:00
Lihat Semua

Review dari Tamu Lainnya di Swiss-Belinn Cawang

Traveloka (9.255)
Sumber lain (34)
8,5
Mengesankan
Dari 9.255 review
Oleh traveler di
Kebersihan

8,7

Kenyamanan Kamar

8,6

Makanan

8,4

Lokasi

8,6

Pelayanan dan Fasilitas

8,6

Yang banyak dibahas tentang Swiss-Belinn Cawang
Semua
Keramahan Staff (210)
Kamar Tidur (195)
Akses (193)
Suasana (193)
Kamar Mandi (167)
Jarak ke Pusat Kota (165)
Area Hotel (154)
Ukuran Kamar (139)
Wifi (133)
Rasa (123)
Urutkan dari
Terbaru
Format
Dengan Teks
Preferensi
Semua Rating, Bahasa Aplikasi Saat Ini, Semua

Review Traveler Swiss-Belinn Cawang

Jumlah review per halaman
20
40
Ulasan pelanggan
Profile Picture
Puji J.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 hari lalu
Dekat dgn akses lrt ga jauh jg dari pusat kota
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Oct 2025
Dear Puji J, Terima kasih telah meluangkan waktu untuk membagikan ulasan yang baik untuk pengalaman menginap anda, Strategisnya lokasi Swiss-belinn cawang dengan berada dekat pada banyak moda transportasi umum menjadikan pengalaman menginap di swiss-belinn cawang menjadi lebih baik karena dapat membantu memudahkan aksebilitas tamu kami untuk menjangkau banyak tempat dengan lebih efisien. Dengan senang hati kami merasa senang untuk selalu menyambut kedatangan anda kembali. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Profile Picture
Puji J.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 hari lalu
Staf’y ramah² gercep dalam menangani complement customer
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Oct 2025
Dear Puji J, Terima kasih telah memberikan penilaian dan ulasan yang baik dari pengalaman menginap anda, sudah menjadi kewajiban kami untuk menjaga kenyamanan dan pengalaman menginap anda dan semua tamu kami, salah satunya melalui tindakan yang kami akan upayakan dengan cepat jika ada kendala yang terjadi di saat tamu kami menginap. Kami senang karena upaya yang kami lakukan untuk menanggapi kendala yang ada serta keramahan dalam pelayanan yang kami hadirkan dapat menjadi bagian dari pengalaman menginap yang anda rasakan. Dengan senang hati kami merasa senang untuk selalu menyambut kedatangan anda kembali. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Profile Picture
Puji J.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 3 hari lalu
Sudah hampir 1 bulan disini msh betah karena ya suasana kamarnya nyaman
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Oct 2025
Dear Puji J, Terima kasih telah memberikan penilaian dan ulasan yang baik dari pengalaman menginap anda, Terimakasih karena telah memilih swiss-belinn cawang dan menjadi tempat anda beristirahat dalam waktu yang panjang. Ulasan anda merupakan motivasi untuk kami terus meningkatkan kualitas pelayanan kami. Dengan senang hati kami merasa senang untuk selalu menyambut kedatangan anda kembali. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Profile Picture
Puji J.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 3 hari lalu
Kamarnya bersih, suasananya nyaman, jendelanya lebar jadi tidak pengap.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
L***t
icon-Staycation
Staycation
icon-origin-TRAVELOKA
8,5
/10
Diulas 3 hari lalu
Pengalaman menginap yang menyenangkan di Ibis Cawang, staff-nya ramah dan responsif. Utk ruangan standard, kebersihan oke, tempat tidur nyaman. Soon mungkin TV-nya bisa jadi smart TV.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
15 Oct 2025
Dear L***t, Terima kasih telah meluangkan waktu untuk membagikan penilaian dari pengalaman menginap anda, terimakasih atas masukan yang anda sampaikan sebagai bentuk perhatian anda. Ulasan yang anda bagikan menjadi motivasi untuk kami bisa terus meningkatkan kualitas pelayanan kami. kami berharap dapat menyambut anda kembali di kunjungan selanjutnya. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Profile Picture
Puji J.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 4 hari lalu
Staf-nya ramah-ramah dan gercep dalam penanganan complain customer
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Puji J.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 4 hari lalu
Hotel strategis, nyaman dan view-nya LRT recomended banget.
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Puji J.
icon-origin-TRAVELOKA
9,7
/10
Diulas 4 hari lalu
Mungkin sekadar masukan, dari segi rasa makanan lebih diperkuat lagi seasoning dan diperbanyak pilihan menu makanan-nya
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Puji J.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 4 hari lalu
View-nya bagus, nyaman karena jendela-nya lebar jadi ga sumpek kamar-nya
Apakah review ini membantu?
Profile Picture
Puji J.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 5 hari lalu
Tempatnya nyaman, ada jendela jadi sinar matahari bisa masuk walau terhalang kaca, pemandangannya juga bagus... Tempatnya juga bersih dan nyaman... Worth it lah, so jangan ragu menginap di sini 👍👍👍
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
16 Oct 2025
Dear Puji J, Terima kasih telah memberikan penilaian dan ulasan yang baik dari pengalaman menginap anda, Terimakasih telah merekomendasikan swiss-belinn cawang untuk tempat menginap. Kebersihan dan kenyamanan yang kami hadirkan melalui fasilitas kami merupakan perwujudan komitmen kami untuk memberikan pelayanan yang terbaik untuk semua tamu kami. Dengan senang hati kami merasa senang untuk selalu menyambut kedatangan anda kembali. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
M***d
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,3
/10
Diulas 6 hari lalu
Dapat kamar smoking, AC kurang dingin cenderung panas. Sisanya Ok
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
13 Oct 2025
Dear M***d, Terima kasih telah meluangkan waktu untuk membagikan pengalaman menginap anda di swiss-belinn cawang. Untuk menjaga kenyamanan dan pengalaman menginap anda, untuk kunjungan selanjutnya kami terbuka untuk menerima permintaan untuk kebutuhan anda melalui konfirmasi ke kontak operasional kami, dan jika dalam masa anda menginap ada terjadi kendala, mohon dibantu untuk segera melakukan konfirmasi ke kami agar dapat langsung segera kami mengambil tindakan. Semoga kami dapat menyambut anda kembali dikunjungan anda selanjutnya dengan pengalaman menginap yang lebih baik lagi. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
w***n
icon-Wisata
Wisata
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 7 hari lalu
Staf hotel-nya ramah dan baik, sangat membantu.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
14 Oct 2025
Dear w***n, Terima kasih telah memberikan penilaian dan ulasan yang baik dari pengalaman menginap anda, kami sangat senang karena pelayanan kami dengan keramahan kami dapat menghadirkan pengalaman yang baik untuk anda. Penilaian baik yang anda tinggalkan ini menjadi motivasi untuk kami dan segenap manajemen untuk terus bisa memberikan pelayanan yang baik untuk semua tamu kami, kami berharap dapat menyambut anda kembali di kunjungan selanjutnya. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Z***e
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
9,1
/10
Diulas 1 minggu lalu
Senang dengan masa inap saya dan senang karena stasiun TJ & LRT dan Bandara Halim sangat dekat, lokasinya sempurna, banyak tempat makan enak di dekatnya juga. Pasti akan kembali.
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
13 Oct 2025
Dear Z*e, Terima kasih telah berbagi ulasan Anda yang luar biasa! Kami senang Anda menikmati masa inap Anda dan mengapresiasi lokasi kami yang strategis, dekat dengan stasiun MRT dan LRT TJ serta Bandara Halim. Kami juga senang Anda menikmati restoran-restoran lezat di sekitar hotel. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali untuk pengalaman menginap yang menyenangkan di masa mendatang! Salam hangat, General Manager Swiss-Belinn Cawang
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Perdhana S. R.
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
8,8
/10
Diulas 1 minggu lalu
cek in kebetulan pas tidak ramai, proses nya lancar, tetap harus deposit, staff ramah dan membantu, lokasi dekat ama halte LRT dan Busway, cuma utk makanan sekitar jarang ada yg jual
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
13 Oct 2025
Dear Perdhana S. R., Terima kasih telah meluangkan waktu untuk membagikan pengalaman menginap anda di swiss-belinn cawang, kami merasa senang karena bagian dalam proses check in serta bantuan dari staff kami dapat menjadi hal yang menghadirkan pengalaman yang baik untuk anda. Kami juga senang keberadaan kami yang dekat dengan moda transportasi umum dapat membantu untuk aksebilitas dari hotel ke tempat tujuan. Semoga kami dapat menyambut anda kembali di kunjungan anda selanjutnya dengan pengalaman yang lebih baik lagi. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Y***n
icon-Transit
Transit
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 1 minggu lalu
menyenangkan sekali sampai tidak mau check out. sempat ada kejadian kulkasnya tidak nyala entah dari kapan dan teknisi harus dipanggil smpai 2x dalam hari yg berbeda karena tidak kunjung datang.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
09 Oct 2025
Dear Y***n, Terima kasih telah membagikan pengalaman Anda bersama kami. Kami senang mengetahui bahwa Anda merasa nyaman selama menginap. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang terjadi. Masukan Anda telah kami teruskan kepada tim terkait agar dapat menjadi perhatian untuk peningkatan pelayanan kami ke depannya. Kami sangat menghargai pengertian Anda dan berharap dapat menyambut Anda kembali dengan pengalaman yang lebih baik. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
R***o
icon-origin-TRAVELOKA
6,2
/10
Diulas 2 minggu lalu
Keluhan dan penanganan masalah sangat buruk
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
10 Oct 2025
Kepada are*o, Terima kasih atas ulasan yang Anda bagikan. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang Anda alami selama menginap. Perhatian dan masukan Anda menjadi motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan layanan kami. Kami berharap dapat menyambut Anda kembali di masa mendatang dengan pengalaman yang lebih baik lagi. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Nabil H.
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Pelayanan di hotel ini sangat ramah, dari mulai masuk disapa dengan baik, security langsung sigap membantu, Michelle melayani dengan baik dan cepat. Rudo juga oke. Fasilitas hotel terlihat elegan dan nyaman. Seluruh lingkungan bersih dan bagus. Cocok untuk semua pengunjung dari berbagai usia dan cocok untuk semua. Rekomendasi untuk balik lagi ke sini. 👌
Read More
2 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
13 Oct 2025
Dear Nabil H., Terima kasih telah meluangkan waktu dan memberikan penilaian yang baik dari pengalaman menginap anda, kami sangat senang karena pelayanan kami melalui staff kami Michelle dan Rudo, serta Petugas Security dan secara keseluruhan fasilitas kami dapat menghadirkan pengalaman yang baik untuk anda. Penilaian baik yang anda tinggalkan ini menjadi motivasi untuk kami dan segenap manajemen untuk terus bisa memberikan pelayanan yang baik untuk semua tamu kami, Sampai jumpa lagi dikunjungan anda selanjutnya. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
A***I
icon-origin-TRAVELOKA
10,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Michelle, resepsionis, terima kasih ya, Mbak.
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
13 Oct 2025
Dear A***I, Terima kasih telah memberikan penilaian dan ulasan yang baik dari pengalaman menginap anda, kami sangat senang karena pelayanan kami melalui staff kami Michelle dapat menghadirkan pengalaman yang baik untuk anda. Penilaian baik yang anda tinggalkan ini menjadi motivasi untuk kami dan segenap manajemen untuk terus bisa memberikan pelayanan yang baik untuk semua tamu kami, kami berharap dapat menyambut anda kembali di kunjungan selanjutnya. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
haziman j.
icon-origin-TRAVELOKA
8,4
/10
Diulas 2 minggu lalu
AC tidak berfungsi. Sangat disayangkan
Translated by Google Icon
Lihat deskripsi asli
Apakah review ini membantu?
Accommodation's Reply
08 Oct 2025
Dear haziman j., Terima kasih telah memberikan penilaian dan ulasan untuk pengalaman menginap anda di swiss-belinn cawang. Kami terbuka untuk menerima segala bentuk masukan anda, dan dengan senang hati berusaha memberikan penanganan terbaik jika dalam kesempatan selanjutnya di saat anda menginap, untuk anda dapat segera mengkonfirmasi ke staff kami jika ada kendala saat menginap. Melalui ulasan yang anda berikan, kami menjadikan ini untuk bisa terus meningkatkan kualitas pelayanan kami. Semoga diwaktu yang akan datang kami dapat menyambut anda kembali di swiss-belinn cawang. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Traveler Terverifikasi
icon-Perjalanan Bisnis
Perjalanan Bisnis
icon-origin-TRAVELOKA
6,0
/10
Diulas 2 minggu lalu
Kamar bukan/tdk sesuai standr hotel swissbell (ukuran kecil, eksosfan yg buruk, kamar mandi yg seperti rumah kontrakan murahan)
1 orang merasa terbantu
Accommodation's Reply
08 Oct 2025
Dear G***t, Terima kasih telah meluangkan waktu untuk membagikan ulasan anda, kami mohon maaf jika dalam periode anda menginap terjadi kendala yang menjadikan pengalaman menginap anda belum dapat memenuhi ekspektasi anda. Mengenai kebutuhan luasan kamar, kami hadir dengan pilihan type kamar yang memiliki dimensi kamar lebih luas. Kami terbuka untuk menerima segala bentuk masukan anda, dan dengan senang hati berusaha memberikan penanganan terbaik jika dalam kesempatan selanjutnya di saat anda menginap, untuk anda dapat segera mengkonfirmasi ke staff kami jika ada kendala saat menginap. Semoga diwaktu yang akan datang kami memiliki kesempatan untuk dapat menyambut anda kembali dengan harapan kami dapat menghadirkan pengalaman menginap yang lebih baik lagi. Salam Hangat, General Manager Hotel Swiss-Belinn Cawang
Jumlah review per halaman
20
40

Siap wujudkan perjalananmu?

Buat Pesanan Sekarang
Kamar Tidur 4 Swiss-Belinn Cawang

Disclaimer

Disclaimer: Adalah tanggung jawab hotel untuk memastikan akurasi foto hotel. Traveloka.com tidak bertanggung jawab atas ketidak-akuratan foto hotel. Harga kamar yang ditampilkan adalah untuk tamu dewasa. Anak-anak mungkin akan dianggap sebagai tamu dewasa dan dikenakan biaya penuh kecuali jika tertera sebaliknya. Harga kamar belum termasuk sarapan dan sarapan akan dikenakan biaya oleh hotel kecuali jika tertera sebaliknya.