Private villa yang cocok untuk mencari ketenangan dan kedamaian dengan arsitektur yang unik bergaya kerjaan jawa kuno dengan pendopo yang indah, banyak pepohonan yang asli dan asri menjadikan villa memiliki vibes yang adem dan menenangkan, pengalaman menginap yang luar biasa di rumah boedi langsung disambut oleh Ownernya langsung Pak Boedi, sangat ramah dan bersahabat.