Hotel yang Bagus, harga yang sangat bersahabat. pelayanan nya cepat dan ramah. cuma buat kebersihan ada yg harus diperhatikan sedikit, kebersihan buat teko air, teko air panas, gelas dan lain2. soalnya saya cek in, teko air bersemut, tempat tatakan gelas dan lain2 juga bersemut. diganti teko air lain tapi kelihatan nya kurang bersih akhirnya saya tidak pakai sama sekali teko air nya dan beli air mineral sendiri. serta ketelitian juga. habis pembersihan dan rapikan kamar, lupa merefill kiranya ada tissue toilet habis, kopi sachet habis dan lain2. itu saja kurangnya. yang lain Ok semua.